The Ugly (END)
  • Reads 360,880
  • Votes 22,715
  • Parts 58
  • Reads 360,880
  • Votes 22,715
  • Parts 58
Complete, First published Sep 13, 2020
Sinta Bella Puspita. Banyak orang yang mengenalnya karena kejelekkan wajahnya. Jerawat banyak bermuculan di sekitar wajahnya. Ia tidak terganggu dengan adanya jerawat di wajahnya.

Cuek dan jutek. Kedua sifat tersebut merupakan sifatnya. Ia sangat cuek. Tidak peduli dengan sekitarnya.

Alfrendo Rama Wijaya. Dikenal orang karena ketampanannya. Karena ketampanannya pula ia menjadi seorang playboy. Ia menjadi seorang playboy merupakan turunan dari sang ayah dulu sebelum menikah dengan Ibunya.

Sinta dan Rama.

Ini bukan kisah Ramayana yang Sinta dan Rama saling mencintai. Bukan! Ini berbeda.

Sinta dan Rama.

Keduanya memiliki kesamaan yaitu, tidak percaya adanya cinta.

Bagaimana cinta hadir diantara keduanya. Dengan Sinta si gadis jelek dan Rama si laki-laki playboy.



dibuat  270719
pindah lapak 130920
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add The Ugly (END) to your library and receive updates
or
#2jelek
Content Guidelines
You may also like
𝐊𝐄𝐋𝐀𝐒 𝐌𝐀𝐍𝐓𝐀𝐍 [END] by lemamelia19
50 parts Complete
REVENGE OF EX! Ini adalah cerita tentang seorang gadis yang berhadapan dengan situasi sulit. Arshavina Aluna, murid baru SMA Neptunus pindahan dari Semarang yang bertemu dengan tiga belas mantannya sebagai teman sekelas barunya. Mantan yang dulu menjadi korbannya, kini harus ditemukan kembali dalam satu kelas. Shavin harus menghadapi 13 mantannya yang melakukan aksi balas dendam padanya. Ini juga kisah Shavin yang harus menjadi bahan omongan julid semua siswi karena telah berani menipu para cogan Neptunus. Semua ini terjadi dikelas XI Ips 4 Kelas Mantan. Blurb : "Di musuhi satu sekolah, it's okey. Di bully sama mantan, fine. Sekarang hamil di luar nikah, gue rasa juga gak papa kalau lo selalu ada di samping gue. Maaf gue egois, but i really need you in my life." - Arshavina Aluna. ﹏﹏﹏﹏﹏﹏﹏﹏﹏﹏﹏﹏﹏ Cerita ini hanya fiksi dan murni dari pemikiran saya, jadi tolong jangan samakan dengan cerita lain entah itu tokoh ataupun alur. Tidak menerima plagiat dalam hal apapun, jadi tolong menjauh untuk orang yang memiliki niat buruk seperti itu. Jika ada kesamaan dicerita lain, mungkin itu adalah ketidaksengajaan saja atau mungkin pihak lain yang melakukan jadi tolong laporkan hal itu pada saya lebih dulu jika ada. Sebelum membaca, tolong follow akun saya lebih dulu karena saya tidak akan merepotkan kaliam dengam memprivate cerita! Selalu vote dan komen sebagai memberi apresiasi kepada penulis! HAPPY READING!! Start writing : 27 Agustus 21 Start publish : 9 November 21 Ending : - Instagram : @Kristt_19
SADEWA ✔️ by illustrationgirl
47 parts Complete
Kecelakaan yang menimpa Kaila dan neneknya menyebabkan kaki sang nenek dinyatakan lumpuh secara permanen oleh dokter. Sejak kecelakaan itu pula gadis itu tiba-tiba merasakan kehadiran bayangan misterius yang tak bisa dirasakan oleh orang lain. Bayangan itu terus menemaninya hingga memberikan warna baru bagi kehidupan Kaila yang semula abu-abu. Namun, itu hanya terjadi selama beberapa hari saja. Hingga kemudian seseorang hadir, menyatakan jika dirinya mencintai Kaila. Namun, Kaila justru menangkap maksud lain dari orang yang mendekatinya itu. Kepergian neneknya menjadi puncak dari segala kesulitan yang ia hadapi selama ini. Bagaimana Kaila akan menghadapi semua hal tersebut? --- Kaila menghentikan isakannya dan mendongak, menatap Dewa dengan tatapan yang sulit diartikan. Namun gadis itu kemudian berdiri. Menatap tepat pada mata Dewa yang menatapnya dengan iba. "Puas kamu? Puas udah bikin aku sama nenek hidup semakin susah selama ini? Sekarang nenek ada di dalam, dan kemungkinan untuk bisa selamat sangat kecil. Itu kan yang kamu mau? ITU KAN YANG SELAMA INI KAMU MAU DARI AKU?!" Suara Kaila meninggi pada kalimat terakhir. Dewa yang melihat itu sangat terkejut. "Kai, gue mau jelasin." Kaila menggeleng. Tak memperdulikan ucapan Dewa. "Sekarang kamu pergi. Kamu udah puas kan, liat aku yang kaya gini? Sekarang aku mau kamu pergi! Aku nggak mau lihat muka kamu lagi. Aku benci sama kamu!" Air mata Kaila semakin deras seiring dengan suaranya yang kian melemah. --- Start 24 Juni 2019 Finish 31 Mei 2020 BELUM REVISI!
You may also like
Slide 1 of 9
TARUHAN [END✔] cover
Lost love story  cover
AV cover
I'M SORRY [SELESAI] cover
MAHESA cover
𝐊𝐄𝐋𝐀𝐒 𝐌𝐀𝐍𝐓𝐀𝐍 [END] cover
Hypomone {ὑπομονή} || cover
Love In Music (SELESAI) cover
SADEWA ✔️ cover

TARUHAN [END✔]

70 parts Complete

[17+]Bagi Mikaya, Jeffriyan adalah kesalahannya. Dan bagi Jeffriyan, Mikaya hanya sebatas wanita taruhannya.