My Destiny
  • Reads 692,245
  • Votes 34,638
  • Parts 50
  • Reads 692,245
  • Votes 34,638
  • Parts 50
Complete, First published Sep 16, 2020
"Dia..." 

"Dia suamiku." Setelah mengucapkan itu Kiara segera tertunduk. 

"Apa?!" 

"Kita pulang sekarang." Tanpa kelembutan sama sekali, Azka menarik Kiara menuju mobilnya terparkir. 

"Ternyata seperti ini kelakuan kamu kalau di belakang suami!" ucapan itu terdengar sangat dingin, membuat Kiara semakin takut menatap suaminya yang tampak sangat marah. 

Kiara tidak pernah menyangka, jika pertemuannya dengan Azka bisa mengubah hidupnya. Entah ini sebuah berkah atau musibah. Kiara jadi bertanya-tanya sendiri, apa benar ini adalah takdirnya?

***

Start : 16 Sept 20
End : 26 Feb 21
All Rights Reserved
Sign up to add My Destiny to your library and receive updates
or
#9kiara
Content Guidelines
You may also like
Cerita kita (Tamat) by Karya_langit
64 parts Complete
Setiap kita punya cerita,di hidup aku kamu dan dia,kita punya cerita yang berbeda. Setiap pertemuan pasti ada alasan,tidak ada yang namanya kebetulan di bumi,semua sudah di atur oleh sang maha pencipta. Dan setiap takdir allah swt.lah penulisnya. Cinta Monyet? Apa yang kau pikirkan tentang itu? Masa remajamu yang sudah berlalu?ataukah masih di fase itu?. Ada yang memandang Perasaan seperti itu adalah hal yang lumrah terjadi.Dan tidak jarang di setiap kita yang pernah remaja pasti merasakan perasaan unik itu bukan?. Ada pula yang memandang perasaan unik itu harus di waspadai,di hindari.Terlebih dari pandangan orang tua.Beberapa orang tua akan akan sangat menjaga dengan ketat anak-anaknya yang mulai menginjak usia remaja bahkan sampai mengekang mereka.yah itu ada benarnya juga,bahwa tak jarang banyak yang gagal dalam fase ini,perasaan yang menjerumuskan,hal-hal di luar batas yang tak mampu di bendung. Kita percaya,setiap orang tua ingin anaknya memiliki kehidupan yang cerah dengan pendidikan. Cerita ini. "Cerita kita" Habibi dan Lea.Remaja dengan watak yang hampir sama,bertemu dalam satu rasa yang unik. Lalu?apakah akan berlanjut?,ataukah rasa itu berhenti saat mereka dewasa?.Apakah akan terlupakan dan saling melupakan?. Setelah semua rasa,semua canda dan tangis,berpisah adalah hal yang jahat.Tetapi setiap kita percaya bahwa takdir tuhan adalah hal yang manis setelah air mata. Semanis apapun pertemuan,pasti akan ada perpisahan yang pahit.Seperti Jiwa dan Ruh. Tokoh : Fauzan Arkan Habibi Sophia Zahir Let's Reading♪ ♬ ヾ('︶'♡)ノ ♬ ♪
You may also like
Slide 1 of 10
ALISTA cover
Nikah Kilat cover
With You, Angkasa Pratama♡ [END] cover
Personal Assistant! ✔️ cover
Cerita kita (Tamat) cover
Friendzone (Proses Revisi) cover
Neandro cover
Pak Linggar cover
Dear, Mr. A (Completed) cover
because of my stupidity cover

ALISTA

44 parts Complete

Alista harus menjadi tulang punggung keluarga setelah kematian kedua orangtuanya. Ia harus menghidupi dirinya dan satu adik laki-lakinya. Beberapa pekerjaan ia lakukan dengan keras termasuk menjadi guru privat anak orang tajir. Sebuah masalah timbul karena sang murid memiliki perasaan padanya dan hutangnya pada keluarga sang murid membuat Alista terjebak dalam drama keluarga tajir itu. Akankah Alista bisa keluar dari masalahnya? Atau terus terperangkap demi kehidupan keluarganya? Seorang gadis yang punya mimpi besar dalam hidupnya, setengah kebahagiaannya berada dalam mimpinya. Akankah mimpi itu akan terjadi? atau hanya sekedar haluan malam yang sejenak menghampiri. 13+ happines, sadness, etc. ©2018 CERITA KEDUA 24818-221118