Finally, We Meet Again (END)
  • Reads 135,698
  • Votes 19,559
  • Parts 38
  • Reads 135,698
  • Votes 19,559
  • Parts 38
Complete, First published Sep 17, 2020
Diralova pikir bekerja di butik Yesi adalah awal dari mimpinya tapi semua itu harus ia relakan karena butik terpaksa tutup setelah merasa penjualan selalu menurun setiap harinya, berbagai cara sudah mereka lakukan termasuk membenahi marketing mereka namun sayang Yesi memutuskan untuk menutup butiknya. Hari itu ternyata terakhir ia berada di sana. Tak memiliki pekerjaan dan dikhianati pacar momen yang paling Dira benci dalam hidupnya. 

Dira memulai kehidupan barunya bekerja di salah satu pabrik pembuatan pakaian, ia bekerja di kantor sebagai desainer. Bekerja di sana ternyata pertemuan kedua setelah malam itu tapi sayangnya Dira tidak menyadari bahwa bosnya adalah pria yang ia temui di pesta ulang tahun mama Yesi- pria yang mengajaknya berdansa lalu memberi bekas di wajahnya. 


New Taipei City, November 2021
All Rights Reserved
Sign up to add Finally, We Meet Again (END) to your library and receive updates
or
#230populer
Content Guidelines
You may also like
LOVATTE by wengaswag
21 parts Complete
Talitha sangat menyukai Caramel Latte dengan tambahan gula. Manis sekali. Layaknya hubungan gadis bernama kecil Tata itu dengan kekasihnya, Marvin. Akan tetapi, jalinan cinta kasih yang sudah berjalan di tahun kedua itu mulai memudar ketika frekuensi kepergian Marvin ke luar negeri semakin sering. Bagi Talitha, ia harus memahami kesibukan pacarnya tersebut. Maklum, namanya juga sayang. Seiring dengan berjalannya waktu, Talitha sudah terbiasa dengan hubungan jarak jauhnya dengan Marvin. Meskipun ia harus menahan rasa rindu dan sepercik kegalauan, namun gadis cantik itu tetap bersabar untuk menunggu kekasihnya. Namun, karena sebuah kejadian, Caramel Latte dengan tambahan gula kesukaan Talitha berubah menjadi minuman yang paling ia hindari. Terutama ketika Giandraㅡputra sulung pemilik perusahaan tempat Talitha bekerjaㅡmenaruh perhatian lebih dan sering menganggunya dengan minuman tersebut. Apalagi Talitha sangat kesal dan tidak suka dengan perilaku, sikap, serta tatapan mata Giandra yang sangat kurang ajar terhadapnya. Kehadiran Giandra yang selalu membuat kepala Talitha pusing itu kian lama mulai memudarkan keberadaan Marvin. Kendati demikian, Talitha tetap mawas diri dan mengingat Marvin yang sangat ia sayangi meski lelaki yang dikabarkan mempunyai kekasih selebriti bernama Evelyn itu terus mengganggunya. Kekecewaan memenuhi diri ketika Talitha mengetahui rahasia terbesar Marvin. Rahasia yang sesungguhnya Giandra ketahui sejak lama sekali dan terbongkar secara tidak sengaja. Dengan modal segelas Latte tanpa gula, Giandra menyuguhkan minuman itu pada Talitha dan memulai aksinya. Aksi yang membuat dunia Talitha yang awalnya tentram jadi jungkir balik. "Caramel Latte itu manis, Ta. Kamu tambah gula lagi, terlalu manis. Pada akhirnya akan jadi pahit dan merugikan nantinya. Belajar minum Caffelatte ini. Tanpa gula dan apa adanya. Kamu ngerti maksudku, 'kan?" ☕ Published : 161201 Revised : September 2018
How Heart Works [Completed] by AraNada
29 parts Complete
Spin-Off of Mr. Pilot Fallin' (Kalo nggak baca Mr. Pilot Fallin' pun gak papa) 🔹Fifien Lasea Judith 🔹Henry Parabawa Fifien Lasea Judith adalah seorang gadis yang terbiasa melakukan apa pun sendiri. Ia adalah penyuka kesendirian. Di usianya yang kesembilan belas tahun, ia sudah memulai mencari jati dirinya yang tentunya langsung menimbulkan prahara di dalam rumah namun meski begitu Fifien tetap bertekad mengejar apa yang harus dikejarnya tidak peduli akan apa pun. Dengan Gavrila yang menjadi sahabat satu-satunya di ibukota membuat Fifien merasa bersyukur sekali. Sampai ia bertemu dengan Henry sahabat dari Ander. Hidupnya yang adem, tenang dan hanya fokus menatap ke depan harus diusik, diganggu oleh Henry. Meski sudah berulang kali mengusir, Henry tidak menyerah. Sampai Fifien menjadi bingung bagaimana cara mengusirnya dari hidup Fifien. Henry Parabawa seorang co-pilot yang cukup dikenal akan sifat playboy cap kakapnya namun sejak mengenal Fifien julukan itu seolah hilang. Ia mengejar gadis jutek yang kasar dan tidak mengacuhkannya. Henry maju terus pantang mundur namun setiap usaha yang dilakukan terus-menerus ditolak tentu membuatnya mulai merasa lelah. Disaat itu, sikap Fifien perlahan berubah namun Henry tidak banyak berharap lagi karena ia tidak ingin tersakiti tetapi ketika suatu masalah menimpa Fifien di situlah Henry menjadi maju kembali dan membuat Fifien sadar bahwa pria itu sungguh peduli padanya. © 2021 AraNada Publish: May, 23rd 2021 Written since: March 2021 All pictures: Pinterest and Google
You may also like
Slide 1 of 10
LOVATTE cover
Its Me; A Piece of You cover
Perjodohan (Nomin) (Markhyuck) cover
SIMULAKRA [Completed] cover
Space In My Mind cover
Oh My, CRUSH! cover
A Thousand Nights With You cover
Job Offer: Wifey cover
How Heart Works [Completed] cover
Ineffable  cover

LOVATTE

21 parts Complete

Talitha sangat menyukai Caramel Latte dengan tambahan gula. Manis sekali. Layaknya hubungan gadis bernama kecil Tata itu dengan kekasihnya, Marvin. Akan tetapi, jalinan cinta kasih yang sudah berjalan di tahun kedua itu mulai memudar ketika frekuensi kepergian Marvin ke luar negeri semakin sering. Bagi Talitha, ia harus memahami kesibukan pacarnya tersebut. Maklum, namanya juga sayang. Seiring dengan berjalannya waktu, Talitha sudah terbiasa dengan hubungan jarak jauhnya dengan Marvin. Meskipun ia harus menahan rasa rindu dan sepercik kegalauan, namun gadis cantik itu tetap bersabar untuk menunggu kekasihnya. Namun, karena sebuah kejadian, Caramel Latte dengan tambahan gula kesukaan Talitha berubah menjadi minuman yang paling ia hindari. Terutama ketika Giandraㅡputra sulung pemilik perusahaan tempat Talitha bekerjaㅡmenaruh perhatian lebih dan sering menganggunya dengan minuman tersebut. Apalagi Talitha sangat kesal dan tidak suka dengan perilaku, sikap, serta tatapan mata Giandra yang sangat kurang ajar terhadapnya. Kehadiran Giandra yang selalu membuat kepala Talitha pusing itu kian lama mulai memudarkan keberadaan Marvin. Kendati demikian, Talitha tetap mawas diri dan mengingat Marvin yang sangat ia sayangi meski lelaki yang dikabarkan mempunyai kekasih selebriti bernama Evelyn itu terus mengganggunya. Kekecewaan memenuhi diri ketika Talitha mengetahui rahasia terbesar Marvin. Rahasia yang sesungguhnya Giandra ketahui sejak lama sekali dan terbongkar secara tidak sengaja. Dengan modal segelas Latte tanpa gula, Giandra menyuguhkan minuman itu pada Talitha dan memulai aksinya. Aksi yang membuat dunia Talitha yang awalnya tentram jadi jungkir balik. "Caramel Latte itu manis, Ta. Kamu tambah gula lagi, terlalu manis. Pada akhirnya akan jadi pahit dan merugikan nantinya. Belajar minum Caffelatte ini. Tanpa gula dan apa adanya. Kamu ngerti maksudku, 'kan?" ☕ Published : 161201 Revised : September 2018