Mantra Cinta (TAMAT)
  • Reads 260,919
  • Votes 32,622
  • Parts 40
  • Reads 260,919
  • Votes 32,622
  • Parts 40
Complete, First published Sep 19, 2020
Sam jatuh hati di pandangan pertama pada seorang Nana, namun tentu tidak begitu dengan Nana, yang justru membenci Sam setengah mati, karena telah mengembalikan traumanya. Disisi lain, pria playboy macam Sam adalah jenis pria yang paling ingin dihindari oleh Nana.

Pada akhirnya Sam mencoba segala cara untuk menaklukan hati Nana, ia juga berusaha mencari berbagai cara untuk bisa menyembuhkan phobia Nana. Tapi, tentu saja semua upayanya tersebut tidak akan berjalan mudah karena Nana terus melakukan penolakan demi penolakan.
Lalu, akankah mantra cinta Samudra suatu saat mampu meluluhkan hati seorang Nana?

Sinopsi lengkap ada di dalam ya, yuk coba baca dulu, mana tau jatuh hati hehe

Thanks luv 
Nona❤


(Jadwal up : Rabu malam dan Sabtu Malam)
All Rights Reserved
Sign up to add Mantra Cinta (TAMAT) to your library and receive updates
or
#66ceritacinta
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Seano Magara✓ cover
because of my stupidity cover
OUR STORY (ZLS) HIATUS SEJENAK cover
CLBK (Cinta Love Bikin Kesal)  TAMAT cover
Adreana cover
Imperfect Couple cover
Rent a Date [FIN] cover
Di Balik Kacamata [END] cover
Secret Love (Tamat) cover
Suami Pilihan cover

Seano Magara✓

36 parts Complete

Ranalya Syakilla, perempuan lugu nan polos yang kerap diajak bercanda oleh takdir. Dia perempuan sederhana, tapi rumit hidupnya. Dia perempuan yang hanya ingin cinta, tapi tidak pernah mendapatkannya. Hingga suatu hari tanpa disengaja, seseorang perlahan masuk dalam hidupnya. Seano Magara, laki-laki dingin berhati hangat yang menjadi salah satu diantara sedikit orang yang melukiskan warna indah di hidup Alya. April 06, 2020