Aku hanya sebatas teman, sebatas orang yang hanya mengenal, tak lebih. Aku bukanlah seseorang yang ingin kau miliki. Aku hanya pengganggu, hanya seseorang yang terus berkhayal bisa hidup bahagia dengan mu. Aku hanya seorang pemimpi yang terus menjadikan mu peran utama dimimpi ku. Aku tak mengerti mengapa aku bisa mencintai mu?, mengapa aku terus berharap pada mu?. Padahal ada seseorang yang begitu tulus mencintai Ku.