Run or Fight : Surviving the Undead
14 parts Ongoing Bisakah dia bertahan hidup di tengah wabah zombie yang tak mengenal ampun? Ditambah lagi, dia harus melakukannya bersama orang-orang yang tak pernah akrab dengan nya.
Zombie bukanlah lawan yang mudah, bahkan bagi mereka yang berani. Namun, satu hal yang menjadi kelebihannya adalah kemampuan bela diri yang ia asah bertahun-tahun. Juara taekwondo berkali-kali, dia tahu bagaimana melawan musuh dengan tangan kosong. Tapi, apakah keberanian dan keahlian itu cukup ketika ketakutan, rasa kesepian, dan ancaman dari manusia lain menjadi musuh terbesarnya?
(Lisa focus)