Positive (YeonJi Fanfiction)
  • Reads 1,735
  • Votes 171
  • Parts 6
  • Reads 1,735
  • Votes 171
  • Parts 6
Ongoing, First published Sep 27, 2020
Yeonjun dan Yeji, mereka memang sering menghabiskan waktu bersama. Bukan sebagai kekasih, melainkan sebagai sepasang sahabat sejati.

Namun, siapa sangka keduanya diam-diam menyimpan rasa cinta. Baik Yeji maupun Yeonjun memilih untuk merelakan perasaannya daripada hubungan persahabatan mereka kandas.

Pada malam pesta itu, mereka mulai mengutarakan perasaan. Namun, apa yang mereka lakukan benar-benar mengubah segalanya.

Yeji benar-benar kehilangan harapan ketika melihat dua garis di test pack miliknya. Segala bentuk tekanan, cemoohan, hingga tuduhan tak manusiawi harus ia hadapi di tengah-tengah usia kandungannya yang masih muda.

Lantas, bagaimana hubungan persahabatan yang telah ia jalin dengan Yeonjun selama ini? Akankah Yeji dan Yeonjun berakhir bersama? Atau kah justru mereka harus berpisah karena banyak pihak yang melarang, termasuk kedua orang tua Yeji yang terlalu keras kepadanya?

"Cukup kamu buat saya kecewa. Jangan anak saya."
All Rights Reserved
Sign up to add Positive (YeonJi Fanfiction) to your library and receive updates
or
#501chaeryeong
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
MENJADI BABY SITTER  cover
Serena'de cover
MATHERA cover
GO BACK TO YOU || Markhyuck cover
antagonis wife  [END] cover
Duke's Grip cover
Little Dumplings cover
ESHA🍓 cover
Mencintai Suami Bu Dosen (Taekook - GS) (On Going)  cover
Stars Behind the Darkness 2 cover

MENJADI BABY SITTER

31 parts Ongoing

Evolet Deandra harus meninggal di usia mudanya karena menyelamatkan sang adik dari sang penculik. bukannya malah masuk surga dan hidup damai di sana, gadis itu masuk ke dalam novel yang pernah dia robek dan bakar karena alurnya seperti kebanyakan novel. bahkan lebih sialnya lagi, Evolet bertransmigrasi ke tubuh baby sitter yang merawat adik male lead yang di abaikan oleh keluarganya. bahasa baku dan non baku. jangan lupa vote dan coment ya teman-teman karena itu gratis. di larang plagiat. cerita ini murni dari imajinasi ku saja. typo bertebaran dimana-mana.