Menempuh Jalan Takdir-Nya
  • Reads 368
  • Votes 21
  • Parts 19
  • Reads 368
  • Votes 21
  • Parts 19
Ongoing, First published Sep 30, 2020
Manusia hidup dengan takdirnya masing-masing. Setiap hari, kita akan menerima takdir yang berbeda-beda dari sebelumnya.

Takdir memang sudah digariskan, tetapi bukan berarti tidak bisa diubah. Jika menginginkan takdir yang baik, maka jalan satu-satunya adalah memohon kepada Sang Pencipta.

Lantaran Dia-lah yang mampu mengubah takdir seseorang. Allah akan memberikan takdir yang baik selama manusia bersungguh-sungguh dalam bertakwa.

Cerita ini adalah cerita perjuangan seorang gadis yang bernama Nafisa Al Humaira dalam menusuri jalan kehidupanNya dan mampu mengubah dirinya  dia adalah gadis yang sangat ramah dan sopan serta anggun dalam menjaga dirinya.Tak hanya itu dia juga mempunyai orangtua yang sangat sayang sekali padanya.
Dia memperjuangkan cita-citanya yang penuh liku ujian demi ujian dia lewati demi memperjuangkan sebuah cita dan cintannya.

Apasajakah yang di perjuangkan oleh Nafisa? Lalu bagimana jalan  takdirnya?

Penasaran, langsung baca😊
All Rights Reserved
Sign up to add Menempuh Jalan Takdir-Nya to your library and receive updates
or
#229keikhlasan
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
VANILA ANASTASIA  cover
My Maid 21+ cover
ALGRAREZ || The Devil Husband cover
AV cover
Transmigrasi Queen Antagonis  cover
BAD LUCK [ for Luina ] || SELESAI cover
Godaan Tetangga Sebelah 21+ cover
ERLAN PANDU WINATA cover
Argavanil cover
Mr. Stewart and His bodyguard  cover

VANILA ANASTASIA

61 parts Ongoing

-please be wise in reading- ∆ FOLLOW SEBELUM MEMBACA ∆ Tentang Vanila yang memiliki luka di masalalu dan tentang Vanila yang menjadi korban pelecehan oleh anak remaja geng motor dimasa putih biru. Tubuhnya di jamah dengan cuma-cuma. Bahkan harga dirinya sudah tidak ada, Ingin melawan? Tapi dia hanya sendiri. Dia hanya gadis lemah. Dia mendidik dirinya sendiri agar menjadi gadis yang kuat dalam semua cobaan dan takdir. Bagaimana jika takdir mempertemukanya kembali dengan 5 laki-laki brengsek yang dulu menjadi alasannya untuk menghilang. -hasil pikiran sendiri no copy- -dilarang keras yang namanya plagiat-