Story cover for Netra di Langit Jingga by IntanAini792
Netra di Langit Jingga
  • WpView
    Reads 313
  • WpVote
    Votes 22
  • WpPart
    Parts 4
  • WpView
    Reads 313
  • WpVote
    Votes 22
  • WpPart
    Parts 4
Ongoing, First published Oct 05, 2020
"Langit jingga" itu yang dia katakan ketika aku bertanya seperti apa keindahan senja. 

Aku salah satu dari ribuan orang yang mengagumi senja tanpa pernah melihatnya. Melihat senja adalah salah satu dari impianku.

kepada senja aku belajar arti kata "rela" . Merelakan netra senjaku yang tak pernah lagi ku dengar suaranya.

Bukan kah ini indah, Netra? Senja sore ini begitu menyenangkan, andai saja masih ada kau disini. Berharap kau kembali menggenggam tanganku sembari memandang senja bersama, mustahil, ya?  

Untukmu netra senjaku, terima kasih telah menjadi lentera dunia ku. Terima kasih telah menjadi setitik cahaya jingga yang menghiasi dunia hitamku.

aku merindumu bersama sang senja, netra.
All Rights Reserved
Sign up to add Netra di Langit Jingga to your library and receive updates
or
#428cintasejati
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Gadis Senja cover
sebait kenangan cover
SPJU {Sadar Penuh Juga Utuh} cover
Diary [COMPLETED] cover
Masa Remaja si Penikmat Senja cover
Senja Dan Jingga cover
best friend and twilight cover
Love in Silence ✔ cover
Laskar Jingga cover
You're My Heartstrings [SUDAH TERBIT) cover

Gadis Senja

24 parts Complete

Aku hanya ingin mencurahkan isi hatiku, hanya pada senja yang selalu menyejukkan hatiku~ Nyatanya, hati memang tidak pernah ada yang tau akan berlabuh dimana Kita hanya menunggu takdir yang akan memainkan skenario entah menyakitkan atau menyenangkan ~ ▫Tari