The Reason (30 Days Project)
  • Reads 21,985
  • Votes 4,070
  • Parts 41
  • Reads 21,985
  • Votes 4,070
  • Parts 41
Complete, First published Oct 17, 2020
30 hari menjelang hari kelulusan, Jo Eun Mi harus mengakhiri hubungannya dengan si keras kepala Jeon Jungkook. Sayangnya mengakhiri hubungan palsu mereka ternyata tak semudah mematahkan sebatang lidi.

Namun tak disangka putusnya ia dengan Jungkook justru membawanya berurusan kembali dengan Park Jimin si trouble maker sekolah, hingga akhirnya ia harus ditarik pada masalah yang lebih besar--kematian Min Hana, sahabatnya. 

Update : 18 Oktober 2020 - 18 November 2020
All Rights Reserved
Sign up to add The Reason (30 Days Project) to your library and receive updates
or
#10jungkookfanfiction
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Rahasia Hati Karina cover
Her Suspicion cover
A.M [H.S] cover
transmigrasi boy (Terbit) cover
Stuck In The Past  cover
[End] Open a Hotpot Restaurant in a disaster world cover
TRANSMIGRASI SALSA (SEGERA TERBIT) cover
Asisten Dosen | Ten✔ [revisi] cover
Young Soul Again || Time Travel  cover
Temptations Of Vendros cover

Rahasia Hati Karina

20 parts Complete

Karina Anastasia, seorang gadis yang membenci dirinya sendiri karena kelebihan six sense yang dimilikinya. Kemampuan dapat membaca pikiran itu membuatnya terjebak di dalam satu masalah pelik tentang percintaan. Mungkin bagi orang biasa yang tidak mengerti apapun pasti akan mengatakan jika kemampuan itu adalah anugrah surga yang Tuhan berikan padanya karena dari hal itu ia bisa mengetahui isi hati seseorang, tapi lain halnya dengan Karina, gadis itu selalu merasa kemampuannya itu adalah nerekanya apalagi setelah dia tahu jika orang yang sangat ia cintai, mencintai gadis lain. Kisah cinta segitia dalam persahabatan mereka membuat Karina menyembunyikan perasaan cintanya. Ia tidak akan menghancurkan persahabatan yang telah lama terjalin hanya karena perasaan sepihak yang ia miliki. Jika merasa sakit bisa membuatmu tetap berada di sampingku, aku rela meski harus sakit saat melihatmu mencintainya. ~Karina Anastasya~ ◇◇◇◇◇ Sequel NoveI : I Love My Little Sister Copyright©2015 By : Renny Sande Genre : Novel Romantis Status : Tamat