FIGURAN [COMPLETED]
  • Reads 150,507
  • Votes 13,964
  • Parts 43
  • Reads 150,507
  • Votes 13,964
  • Parts 43
Complete, First published Oct 21, 2020
[#WWC2020 WINNER]

HARAP FOLLOW SEBELUM MEMBACA.

Selama ini tidak ada yang tahu, bahwa kehidupan yang dijalani Yunara Zelin tidak jauh berbeda dengan seorang tokoh figuran. Yang hanya memainkan peran kecil dan sering kali dianggap tidak penting.

Berawal dari suatu kejadian yang membuatnya merasa hutang budi pada seorang cowok, membuat Zelin terpaksa terlibat kembali dengan kakak kandungnya. Awalnya hanya berniat menyatukan keduanya. Namun takdir berkata lain, Zelin justru terjebak dalam perasaan yang rumit. Sekali masuk kedalam labirin, maka tidak akan mudah untuk kembali.

Tapi perlahan, Zelin menyadari perannya. Dia hanyalah tokoh pendukung yang tidak akan bisa bersatu dengan tokoh utama.




©Copyright 2020 by metaasp
All Rights Reserved
Sign up to add FIGURAN [COMPLETED] to your library and receive updates
or
#2ikonic
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
LIAM AND HIS DADDY cover
Teenager? [END] cover
I'M ANTAGONIS [END] cover
Moon Transmigration [SELESAI] cover
 transmigrasi?  cover
Lauhul Mahfudz  cover
TWO DIFFERENT SOULS (Tahap Revisi) cover
Transmigrated Into a Novel [√] cover
 ARGALA cover
Beautiful badgirl [COMPLETE] ✔️ cover

LIAM AND HIS DADDY

16 parts Ongoing

Tiba-tiba dihampiri oleh seekor anjing dan kemudian dikejar adalah hal menakutkan bagi seorang anak kecil yang sedang duduk anteng di kursi taman Seorang pria dewasa baik hati menolong dan menjadikannya sebagai seorang anak Kehidupan yang sebelumnya tidak menyenangkan berubah menjadi menyenangkan, keseharian si kecil dengan sosok pria yang kini ia sebut 'daddy' sangatlah bahagia dan penuh warna Noted: cerita ini bukan bxb Cover by : Pinterest