Balas Dendam (COMPLETED) ✓
  • Reads 1,200,729
  • Votes 63,857
  • Parts 84
  • Reads 1,200,729
  • Votes 63,857
  • Parts 84
Complete, First published Oct 22, 2020
(Cerita ini sudah ending, jangan lupa follow dan  jangan lupa juga dukungannya)

Ketika sahabat terbaik mulai merebut suami tercinta dan membunuh anak yang baru berada di dalam kandungan. Siapa pun pasti akan merasakan amarah yang tidak terkira. Begitu juga dengan Soraya yang harus kehilangan anak di hari di mana dia mengetahui perselingkuhan sang suami dengan sahabatnya. 

"Di dunia ini tidak ada yang baik hati, semua adalah orang jahat. Mereka selalu berlaku baik saat di depanku dan akan berbuat buruk saat di belakangku."

"Aku datang ke sini untuk membalaskan dendamku."
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add Balas Dendam (COMPLETED) ✓ to your library and receive updates
or
#71fiction
Content Guidelines
You may also like
Complicated {Completed} by Yui_Sya
30 parts Complete
Akhirnya setelah 5 tahun, Leilah kembali ke Amerika. Dia berpikir semuanya masih sama seperti sebelum dia pergi. Bertemu dengan sahabatnya Dominic, kembali bersekolah dengan Dominic dan menjalani hari-hari bahagia dengan Dominic. Itulah harapannya. Namun ternyata dugaannya salah. Dominic telah berubah, dia bukanlah Dominic yang Leilah kenal dulu. Lingkungan sekolah yang ia bayangkan akan ia jumpai saat kembali, musnah dalam sekian menit ia memasuki sekolah. Ia berharap menjumpai teman yang ramah dan bersahabat serta keberadaan Dominic di sampingnya saat ia bersekolah kembali ke Kota ia dibesarkan. Agar ia bisa menenangkan hatinya yang gelisah selama 5 tahun yang kelam di Rusia. Namun yang ia jumpai di hari pertama sekolah adalah pembullyan di depan matanya. Dan orang yang tidak ia sangka akan melakukan hal itu adalah Dominic sendiri. Dan lebih buruk lagi, Dominic bahkan berpura-pura tak mengenalnya di sekolah. Leilah berharap ia tidak perlu menjadi dirinya yang selama 5 tahun berpisah dengan Dominic. Namun sikap Dominic memaksa Leilah menunjukkan siapa dirinya yang sebenarnya. ~❤~ "Semuanya tidak akan menjadi rumit jika kau tidak membuatnya rumit." Bisik Leilah perlahan. "Kau sendiri yang bilang, kau adalah King. Murid - murid lain akan mendengarkanmu." Leilah menatap lurus ke arah Dominic. "Kau tak tahu perjuanganku untuk tiba di posisiku saat ini. Kau tidak tahu betapa sulitnya hidupku!" Kata Dominic dengan nada membentak. Mendengar kata 'sulitnya hidup' seakan memicu Leilah sepenuhnya. Dalam satu dorongan Leilah membalik keadaan dan mendorong Dominic ke tembok. Dan mencengkram baju Dominic dengan sangat kuat. "Kau tidak tahu apa itu 'sulitnya hidup'. Mereka yang berakhir seperti dirimu saat menghadapi kerasnya hidup adalah pengecut!" Kata Leilah dingin. "Kuberi kau waktu satu minggu. Atau..." Leilah mendekatkan wajahnya pada Dominic dengan senyuman yang membuat tubuh Dominic merinding. "Kau dan hirarki tercintamu akan jatuh." Bisik Leilah.
You may also like
Slide 1 of 20
Relinquish  cover
Complicated {Completed} cover
What...?!?! Suamiku Gay...?!?! (1-18 End). cover
NOT REAL (END) cover
Terlambat cover
 [END] AKHIR YANG TAK SAMA cover
Together, Against all Odds (LENGKAP) cover
Luci Is A Fat Girl (Proses Revisi) cover
Hyper cover
WIZZY & LAKI-LAKI DI DALAM MIMPI [END] cover
The Boss is My Roommate [21+] cover
Laksana [END] cover
Love In The Purple Sea cover
ATHALLA (END) cover
Serafina cover
Five Second Violation (END) cover
In The Name of Marriage Contract cover
Mengubah Takdir cover
Aerilyn Yasmine   [ END ] cover
Our Dream House (TAMAT) cover

Relinquish

5 parts Ongoing

Highest rank #1 - leaves (20/11/2019) Setiap orang berhak untuk menyimpan rahasianya. Tapi kalo rahasia itu berhubungan dengan masa lalu seseorang, gimana? Ava berkali-kali memperingati teman kecilnya itu, Ravin yang kini menjadi pacar Skyla, untuk tidak larut dalam kebohongan. Ravin sudah sangat muak dengan semua ucapan peringatan Ava yang berulang kali. Dia selalu berkata, akan ada waktunya semua rahasia yang Ravin tutupi selama ini, diungkapkan ke Skyla, pacarnya. Tapi sayangnya, Ravin terlambat. Skyla satu langkah lebih cepat dari Ravin. Semua rahasianya terungkap. Dan disitulah, awal kehancuran hubungan Skyla dan Ravin. "Apalagi yang lo tutupin dari gue selain itu? Gue nggak minta banyak dari lo, gue cuman mau lo jujur dan terbuka sama gue!" Akankah mereka bertahan disela-sela kebohongan terungkap? Atau justru hubungan mereka harus berakhir? ©Adindhasal