Sinopsis Menceritakan sebuah kisah cinta yang berliku-liku yang tak berujung dengan kepastian. Apakah kisah ini akan mendapat sebuah kepastian? Jangan mendekat jika tak memberi kepastian, dan jangan seperti fajar dan senja yang hanya datang lalu pergi. -Elora Aku hanya takut membuatmu kecewa, bukan karna aku pengecut dengan tidak memberimu kepastian -AtthaAll Rights Reserved