ketika mereka mencintaimu secara bersamaan,dan suatu saat kamu harus memilih satu di antara mereka,memilih antara orang yang baru kamu kenal atau orang yang selama ini menemanimu dalam suka dan duka. satu pilihan yang membuat satu orang di antara mereka sakit hati. bagaimanapun jujur adalah pilihan terbaik. kamu,aku dan dia. hanya perasaan yang sama,tidak dengan takdir yang menjamin kita bersama.
_Alethashakila.
SEGITIGA
KETIKA RASA DATANG BERSAMAAN DAN PILIHANLAH YANG HARUS MENENTUKAN.