Story cover for B . BOY by Chelstaaar
B . BOY
  • WpView
    Reads 153
  • WpVote
    Votes 38
  • WpPart
    Parts 7
  • WpView
    Reads 153
  • WpVote
    Votes 38
  • WpPart
    Parts 7
Ongoing, First published Nov 02, 2020
BERHENTIIII!!
Teriak gadis dengan hoodie hitam menutupi tubuh dan kepalanya, kacamata hitam bertengger dimatanya dan masker menutupi wajahnya. Suaranya yang keras dibantu toa yang ia bawa menghentikan perkelahian dua kubu itu. Mereka semua tercengang, siapa orang ini?

" Ngapain lo semua?"

" Mau belajar jadi penjahat lo?"

"Bergerak sedikit, gue nelpon polisi pasti. Gue megang handphone, letakin semua benda yang lo pada pegang." Mereka semua menurut

" Bentuk barisan cepat gerak."

" Gue bakalan ajarin PBB." Mereka menganggukkan kepala
" Hadap kanan grak."
" Lancang depan grak. Yang belakang ngikut.
" Hadap kiri grak."
" Istirahat di tempat grak."
" Siap grak."
" Jalan ditempat grak."

" Kakinya di samain, jangan ada yang diem. Gue ngirim video lo pada ke sekolah dipecat lo semua. Mau? Jawabannya 'siap tidak'."

" Mau?"

" Siap tidak." Ucap mereka kompak dengan kaki yang bergantian menapak tanah

Sekitar 10 menit mereka jalan di tempat.

" Capek?"

" Siap iya." Jawab mereka bersamaan

" Henti grak."
" Lo semua boleh deh duduk, capekkan pasti." Mereka menurut saja, memang benar mereka lelah mengikuti kemauan gadis gila ini, mereka heran saja siapa orang dibalik hoodie ini? Kecuali genk POFIS, mereka familiar dengan hoodie itu.


Bumi, 14 November 2020
All Rights Reserved
Sign up to add B . BOY to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
MY PERFECT LECTURER✓ [COMPLETED] by reremi_
52 parts Complete
[COMPLETED] Setelah kepergian Gladys, Juna melanjutkan kuliahnya di Prancis. Dia berhasil mendapatkan gelar S1 nya. Dan sekarang dia balik ke Indonesia untuk merintis karirnya yang menjadi dokter. Namun, di sela-sela kesibukannya menjadi dokter. Juna melanjutkan pendidikannya ke jenjang S2. Iya dia juga lulus S2 dengan nilai terbaik. Tapi dia kini tidak menjadi dokter, namun dia menjadi dosen di salah satu Universitas ternama di Indonesia. Sifat Juna yang dulu dan sekarang berbeda setelah dia memasuki jenjang pendidikan S2. Juna yang sekarang lebih ke cuek, bodoamat, tegas, dan juga disipilin. Ditambah lagi Juna adalah dosen muda di kampus, sehingga banyak mahasiswi yang klepek-klepek sama dirinya. ______________________ "Pagi semua," ucap Juna saat memasuki ruang kelas. "PAGI PAK," jawab kompak seisi kelas. "Kali ini saya akan membagikan tugas ke kalian, dan minggu depan di kumpulkan di meja saya sebelum saya datang!" "Lha kita gak tau kapan bapak datang?" Ucap Riski selaku koordinator kelasnya. "Cari tau, atau nilai kalian semua bapak kurangi!" Jawabnya. Semua mahasiswa dan mahasiswi mengeluh. Ada yang bisik-bisik tetangga atas dosennya yang killer bagi mereka. Namun pada saat Juna menghadap ke papan tulis untuk menuliskan tugas darinya, ada mahasisiwi yang masuk secara diam-diam. Tetapi insting Juna terlalu kuat, sehingga Juna mengetahuinya. "Diam ditempat!" Ucap Juna. Dan langkah kaki mahasiswi tersebut berhenti dan memejamkan matanya lalu menghadap ke dosennya. "Mau maling isi kelas?" Tanya Juna. Mahasiswi itu pun langsung menggelengkan kepalanya. "Lalu?" "Telat pak!" "Kamu keluar dari kelas saya dan selesai jam mata kuliah kamu, kamu temui saya di ruangan saya!" Ucap Juna. Mahasiswi tersebut membuang nafas beratnya lalu pergi meninggalkan kelasnya. ----------------•••••••••••••••------------------ 🥇 #10 in UNIVERSITAS 🥇 #8 in DOSEN 🥇 #1 in KILLER 🥇 #1 in TEENFICTIONINDONESIA 🥇 #1 in HANDSOM
You may also like
Slide 1 of 10
Time Heals [TAMAT] cover
AMORAGA √ cover
GADIS (Lengkap belum revisi) cover
Panen Rambutan (Slow Update ) cover
MY PERFECT LECTURER✓ [COMPLETED] cover
BEFUDDLES (SELESAI) cover
STORY ALEXA & JUAN (END) cover
Garis Luka cover
TROUBLE MAKER (OPEN PO) cover
RUN || ROCKY ✔ cover

Time Heals [TAMAT]

14 parts Complete

[FOLLOW SEBELUM BACA] Added to reading list @WattpadRomanceID - Kisah Klasik di Sekolah on Sept. 2021 Genre: Teenfiction - Young Adult | 17+ • Sick Girls Series• "Lo gak perlu antri atau baku hantam sama yang lain, karena lo adalah pemenangnya." Stefan mengernyit, pernyataan Elivia lebih sulit dicerna daripada puluhan soal fisika yang biasa dikerjakannya. "Lo suka sama gue?" "Suka sama lo itu ibarat ... gue mengayuh sepeda, tapi rantainya lepas, dan sepeda itu gak jalan. Artinya, apa yang gue lakuin sia-sia," jawab Elivia sembari merampas bola basket dari tangan Stefan dan dipantulkan beberapa kali. "Gak ada yang sia-sia, termasuk mencintai seseorang." Manik abu itu tak lepas dari manik hitam yang kini menatapnya. "Lo bisa perbaikin rantai itu, begitu juga dengan kita, jangan menyimpulkan jalan sama gue bakal jadi hal percuma." "Stef, lo nembak gue?" Satu sudut bibir Stefan tertarik ke atas. "Kalo itu mau lo. Jawabannya, iya. Mulai sekarang, kita pacaran." • Stefan Melviano • Marsha Elivia • Mahardhika Damar • Lavonna Keysha • Vano Baskara Cover : Pinterest Published : July 2020 Finished : September 2020 © Max Syfrant