35 parts Complete [TAHAP REVISI]
Menunggu bukanlah hal yang menyenangkan. Tetapi pergi untuk meninggalkan perasaan yang masih terombang-ambing tak mudah seperti apa yang orang lain pikirkan.
Bagi Kezia, angka dua tahun adalah angka yang paling ia benci. Kezia kehilangan, mendapatkan luka, dan terjatuh ke dalam lubang gelap yang ia gali sendiri.
Bagi Dergian, ia lebih memilih untuk pergi tanpa ada jejak sama sekali. Daripada ia harus mengungkapkan apa yang menimpa kehidupannya.
Hingga pada akhirnya Kezia menyadari, bahwa cinta adalah membangun, bukan menjatuhkan. Dan cinta bukanlah hanya berbagi kebahagiaan, tetapi juga saling berbagi penderitaan.