Core d'Azur | KookMin
  • Reads 15,416
  • Votes 2,543
  • Parts 18
  • Reads 15,416
  • Votes 2,543
  • Parts 18
Complete, First published Nov 18, 2020
Mature
'Dari wajah itu aku bisa menemukan banyak rasa bermakna, berbagai perkara, namun tidak ada solusi. Seakan matanya bilang, "Hidupku terkurung dalam kubus sempit. Ujung bertemu ujung, segala sudut terlalu runcing. Pilihanku hanya menyambung nafas".

Bagaimana caranya pergi ke dalam jiwamu? Mengambil kerangkamu dari kesia-sia'an? Kuharap kau tidak seputus asa itu. Karena yang kulihat dari matamu hanya kelabu.

Kau pandai berbohong, Jeongguk.'


Mari kita menyelam ke bagaimana Jeongguk melihat Jimin yang begitu tidak tergapai. Lewat kisahnya yang didengar oleh dua sahabatnya, Kim Taehyung dan Kim NamJoon.

•Trigger warning: mental illness, major chara died, heavy angst
•JeonggukxJimin


#3 at MCD - January 22, 2021
#3 at MCD - August 12, 2021
All Rights Reserved
Sign up to add Core d'Azur | KookMin to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
COINCIDENTAL cover
Kehidupan Kedua Cello [END] cover
hybrid squirrel (END) cover
FORBIDDEN BONDS cover
9593 Track cover
Tale Of The Wonder [Completed] cover
Karpasa [Namjin] cover
Mencintai Suami Bu Dosen (Taekook - GS) (On Going)  cover
trouble | NamJin cover
Naruto i Shqipëria (Naruto of Albania) cover

COINCIDENTAL

51 parts Complete

Hanya karena ketidaksengajaan hidup Yoongi jadi kacau. Kehidupan yang awalnya sedatar papan catur jadi berantakan. Disebabkan oleh seseorang yang ditemuinya di hari kesialannya.