Cinta & Rahasia [TERBIT]
  • Reads 17,948
  • Votes 2,525
  • Parts 50
  • Reads 17,948
  • Votes 2,525
  • Parts 50
Complete, First published Dec 03, 2020
Pada malam yang masih dihiasi air hujan, petir serta kilat Haura harus menerima kenyataan yang menusuk perasaan. Mengikhlaskan kepergian sang ayah sebab insiden mengerikan. Serta takdir yang membawanya ke titik pendewasaan. 

Siapa sangka, setelah empat puluh hari kematian Ayah, lelaki bernama Fariz datang membawa lamaran pernikahan yang menimbulkan banyak pertanyaan. Bukan tak beralasan Haura demikian. Jika di pikir, lelaki itu seorang atasan dari tempat kerja keduanya, dari segi mana pun pasti tak sebanding dengan Haura yang hanya seorang karyawan. Akan tetapi Haura menerima lamaran itu setelah mendapatkan jawaban serta kemantapan hati lewat Salat istikharah yang ia jalankan.

Suatu ketika, saat rasa cinta telah tumbuh di antara keduanya, sebuah rahasia besar yang ditutupi rapat-rapat oleh Fariz serta alasan dibalik Fariz menikahi Haura terungkap. Tentu, rasa sakit serta kecewa menghunjam dirinya bagaikan ribuan anak panah.

Lantas, rahasia besar apa yang terungkap?

Akankah karena rahasia itu hubungan pernikahan Haura dan Fariz terpecah?

Atau bahkan Haura menerima dan memaafkan?


ā€¢ā€¢ā€¢

Versi cetak sudah tersedia di Shopee, Tokopedia, Bukalapak (guepedia) ya teman-teman..

Mohon dukungan untuk ceritaku ini, dengan cara Vote dan Komen di setiap chapter nya.  

-- DON'T COPY PASTE MY STORY
-- SPIRITUAL - ROMAN 
-- MULAI PUBLISH 03/12/20 - 02/06/21
-- DI FOLLOW DULU ATUH SEBELUM BACA
-- JIKA MENEMUKAN KATA/KALIMAT YANG NGACO, MOHON DI REFRESH DULU.

ā€¢ā€¢ā€¢

Rank #1 Fariz (17/05)
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add Cinta & Rahasia [TERBIT] to your library and receive updates
or
#65quotes
Content Guidelines
You may also like
ANXI 2 (SELESAI) by wins1983
180 parts Complete
Jika kamu sedang mencari novel Islami/syar'i, mohon maaf kamu salah alamat, zheyenk :) ANXI mungkin bukan untukmu. Coba peruntunganmu di karya saya yang lain : https://www.wattpad.com/story/93275314-tirai https://www.wattpad.com/story/229919635-cincin-mata-sembilan-raws-festival-2020 ANXI Peringkat tertinggi #tasawuf 1, #sufi 1 Untuk pembaca baru yg mau baca ANXI 2, sila baca ANXI yg sebelumnya : https://www.wattpad.com/story/129246786-anxi *** Setelah perjalanan spiritual yang berliku, Yoga Pratama akhirnya berhasil merelakan Erika, mantan pacarnya di masa SMA, yang paling membekas di hatinya. Hingga meskipun selepas Erika, Yoga sempat menjalin hubungan dengan beberapa wanita, tak ada yang mampu memantapkan hatinya untuk menikah. Setelah berdamai dengan hati dan merasa memahami takdirnya, Yoga mendedikasikan hidup untuk menjalankan tugas-tugasnya selaku C.E.O Danadyaksa Corp., perusahaan yang tadinya adalah milik Ayahnya. Yoga yang kini berubah menjadi lebih relijius dan lebih paham ilmu agama, mulai membereskan satu per satu kekurangan perusahaan yang tak sesuai dengan ilmu yang dipahaminya. Saat kondisi perusahaan membaik, Syeikh Abdullah guru spiritualnya, menepati janji untuk memaparkan tentang seorang anak remaja laki-laki yang adalah salah satu alasan dari perjalanan hijrahnya yang panjang. Anak laki-laki ini, kelak akan berperan besar dalam dakwah. Dan peran Yoga adalah untuk memudahkan jalur dakwahnya. Saat dia begitu yakin dirinya tak berjodoh dengan Erika, kenyataan di depan mata membuatnya syok, saat tahu bahwa anak remaja itu ternyata adalah anak angkat dari Erika dan Farhan suaminya. ********************************************* #AuthorNote : If you're reading this story on any other platform OTHER THAN WATTPAD, You're very likely to be at risk of a MALWARE ATTACK. If you wish to read this story in it's ORIGINAL, SAFE, FORM, PLEASE GO TO :: https://www.wattpad.com/story/194508917-anxi-2
Zahra's Life by dysmh1428
58 parts Complete
[Completed] Update : Tiap Kamis Hidup Zahra langsung berubah saat Ibunya memberitahukan mengenai janjinya dulu pada sahabat dekatnya, perjodohan Zahra dan anak teman Ibunya, Adit akan dilaksanakan dalam waktu dekat. Zahra memang mengetahui hal itu. Ibunya selalu mewanti-wanti Zahra untuk tidak menyukai atau mencintai sesorang di luar sana. Zahra sendiri tidak memepermasalahkannya, dia belum pernah jatuh cinta. Di tanya cinta itu apa? Zahra sendiri tak tahu. Namun semuanya berubah, saat pertemuan Zahra dan Adit dilakukan. Zahra tidak tahu cinta pada pandangan pertama itu ada atau tidak. Jika memang ada, mungkin saat pertama kali melihat Adit, Zahra sudah jatuh cinta. Pernikahan merela pun berlangsung, kehidupan keduanya normal-normal saja. Zahra dan Adit sama-sama berjuang untuk membuat istana secara bersama. Tetapi, baru saja istana milik mereka berdua dibangun, hal yang tak terduga malah menimpa bangunan istana mereka secara betubi-tubi dan tanpa henti. ..... Dia baik, mungkin saja dia butuh waktu menerima semuanya. Ini memang buru-buru, bahkan sangat. Hanya saja, mungkin aku yang terlalu terbawa. Satu hal yang tak pernah bisa terlepas dari pandangan atau pun pendengaranku terhadapnya, yaitu: untaian kata yang telah dia ucapkan dengan satu kali tarikan nafas dan nada yang tegas. -Zahra Aleysa Khoirunnisa- Aku tak pernah main-main dengan apa yang aku lakukan atau bicarakan. Waktu, itu yang kubutuhkan. Sabar, itu yang kuharapkan. Percaya, itu alasannya. -Raditya Permana- ā˜ā˜ā˜ Jujur, saya sendiri banyak belajar lewat cerita ini. Bagaimana sebuah kejujuran dan kebohongan dalam kehidupan bisa menentukan hidup kita, akan ada di tahap yang lebih baik atau buruk. ā˜ā˜ā˜ Awal : 3 Januari 2019 Akhir : 21 November 2019 Ā© 2019 dysmh1428
Protagonis't Little Sister by KentangBogel17
39 parts Ongoing
(š’šžš«š¢šžš¬ š“š«ššš§š¬š¦š¢š š«ššš¬š¢ 6) Ņ“į“ŹŸŹŸį“į“” į“…į“€Źœį“œŹŸį“œ į“€į“‹į“œÉ“ į“˜į“į“›į“€ ÉŖÉ“ÉŖ į“œÉ“į“›į“œį“‹ į“į“‡É“į“…į“œį“‹į“œÉ“É¢ į“Šį“€ŹŸį“€É“É“Źį“€ į“„į“‡Ź€ÉŖį“›į“€ā™„ļøŽ ______________ Dalam novel berjudul 'kisah untuk Alghafar' karakter laki-laki itu digambarkan sebagai sosok dingin yang tak suka menebar senyum atau tawa dengan bebas. Dijuluki sebagai salah satu pangeran Starling High School yang menempati visual nomor satu diantara keempat sahabatnya yang juga tak kalah menawan, Alghafar nyatanya memiliki perasaan menggebu pada Alethea Mikaela Pradigta teman sekelasnya sendiri. Wajah anggun dan tutur kata lembut Alethea sering membuat sisi liar Alghafar bergejolak ingin mengurung perempuan cantik itu dalam sangkar emasnya, tak jarang semua pria yang dekat dengan Alethea keesokannya dinyatakan meninggal dalam keadaan yang mengenaskan. Namun bagaimana jika sekarang seorang gadis biasa seperti Rachella Meika menempati raga Aristella Michelle Pradigta, tokoh adik kandung Alethea yang sering dijadikan alasan Alghafar untuk mendekati Alethea? Dan bagaimana jadinya jika selama ini praduga Rachel terhadap Alghafar adalah kesalahan besar!!! Rank šŸ† #1 šŸ„‡dunianovel (2-11-2024) #2 šŸ„ˆobsesi (2-11-2024) #1 šŸ„‡transmigrasinovel (3-11-2024) #1 šŸ„‡redflag (3-11-2024) #2 šŸ„ˆbucin (3-11-2024) #1 šŸ„‡figuran (4-11-2024) #1 šŸ„‡psycho (6-11-2024) #1 šŸ„‡cute (7-11-2024) #1 šŸ„‡stalker (7-11-2024) #1 šŸ„‡topeng (7-11-2024) #1 šŸ„‡licik (8-11-2024) #2 šŸ„ˆposesif (8-11-2024) #1 šŸ„‡kejam (9-11-2024) #1 šŸ„‡dark (16-11-2024)
You may also like
Slide 1 of 10
SEPA [TRANSMIGRASI BL] cover
Kamu Separuh Agamaku [TERBIT] cover
Kiblat Cinta [LENGKAP] cover
Escape (END)  cover
ANXI 2 (SELESAI) cover
Pertama untuk Terakhir (End) cover
Mencintaimu Dalam Doa cover
Zahra's Life cover
Protagonis't Little Sister cover
Takdir Bertasbih [Completed] cover

SEPA [TRANSMIGRASI BL]

30 parts Ongoing

Sepa jadi mommy dong? āš ļøLAPAK BXB, [GAK SUKA? SKIP] āš ļøMPREG ALIAS COWO HAMIL. āš ļøHOMOPHOBIC MENJAUH!!! šŸ”žšŸ”žšŸ”ž ā€¢ ā€¢ ā€¢ ā€¢ ā€¢ ā€¢ 'Sepa Aditama Wijaya' seorang remaja 17 tahun, yg mengalami kejadian aneh- yang di mana jiwanya memasuki raga seorang pria cantik. 'Sephanie Azxlyn Smith' pria cantik berambut putih terang memiliki seorang suami tampan.Yap! kalian tak salah, pasangan gay- bahkan mereka dikaruniani 3 anak, dua diantaranya kembar. Dan semua ini hanyalah, sebuah... perjodohan! Mereka menikah tanpa adanya rasa cinta. Menjadi seorang istri dari seorang pria, plus menjadi ibu dari ketiga anaknya. Akankan sepa bisa menjalani kehidupan barunya? ___________________________ Alur yang aur aur an hhehe ā€¢ā€¢ā€¢ Cerita ini murni dari pikiran saya!!! Not plagiatāŒāŒ ā€¢bahasa campuran. Rank.. #1 boyslove [8/10/24] #1 berubah [20/10/24] #1 bromance [3/11/24] #1 malepregnant [3/11/24] #6 bl [20/10/24] #2 boyxboy [25/10/24] #3 gay [13/11/24]