Story cover for Between the Universe and Ocean by Yoonnaaa3
Between the Universe and Ocean
  • WpView
    Reads 6,515
  • WpVote
    Votes 537
  • WpPart
    Parts 31
  • WpView
    Reads 6,515
  • WpVote
    Votes 537
  • WpPart
    Parts 31
Ongoing, First published Dec 07, 2020
Tesanee,Si peri tidur yang dinyatakan hamil 8 minggu setelah acara ulang tahunnya yang ke-17.Hal itu membuatnya terpaksa harus berhenti sekolah di kelas 11 dan menjalankan fase kehamilan secara bertahap tanpa seorang suami.Namun,Yolo Gangsta selalu siap sedia saat dirinya membutuhkan bantuan.Mereka adalah satu dari seribu alasan mengapa Tesa tetap bertahan.

Walaupun begitu,Mereka tak bisa selalu 24/7 berada disampingnya.Ada hari dimana Tesa merasa sedih dan kesepian saat melihat remaja diluar sana yang masih bisa pergi ke sekolah dan menikmati masa puber mereka dengan hal menyenangkan bersama teman-temannya.

Tesa kehilangan masa-masa itu.

Di tengah-tengah keterpurukan Tesa,Ada seorang Dokter muda bernama Sean yang diam-diam memberikan bahunya untuk tempat si Gadis bersandar ketika lelah.Bukan tanpa alasan Ia melakukan hal demikian,karena memang sejak awal bertemu,Sean sudah jatuh cinta dengan pasien pertamanya nya di hari itu.

Diwaktu yang bersamaan,Semesta,si pajangan Yolo Gangsta yang terkenal dingin dan irit bicara itu tiba-tiba datang membawa banyak teka-teki dengan segala sikap Tsundere nya.




Lalu di kisah ini Tesa akan berakhir dengan siapa?


Sean si Pemuda dewasa yang sering memaksa atau Semesta si Cowok Tsundere yang tak suka dibantah.


Atau mungkin



Laki-laki lain?




                       ●○●○●○●○●○●○●○●○●○●

✎↷:  BETWEEN THE UNIVERSE AND OCEAN

JUDUL AWAL : YOUNG MAMA                      

        Started    :       08.12.20     
        End          :             -

                        ●○●○●○●○●○●○●○●○●○●


                       🐌 S L O W  U P D A T E 🐌 

⸙ FOLLOW SEBELUM BACA SUPAYA GAK KETINGGALAN UPDATE!

⸙ Untuk Kesamaan Nama dan tempat adalah unsur ketidaksengajaan

⸙ Mohon maaf jika ada banyak Typo yang bertebaran

⸙ Hope You Enjoy 

⸙ Tidak menyindir Pihak manapun,Ini original dari Otak Author

⸙Thank You yang udah mau baca
All Rights Reserved
Sign up to add Between the Universe and Ocean to your library and receive updates
or
#178hamil
Content Guidelines
You may also like
Finding Daddy (END) by scaredcrow
40 parts Complete
Hidup Linka yang menurutnya flat semenjak keluar dari panti asuhan mendadak berubah saat seorang cowok datang dan mengaku sebagai anaknya. ** Linka tak menyangka, akan ada waktu dimana ia harus mengalami serangkaian kesialan dalam sehari. Berawal dari saat Gilang, pacarnya yang tiba-tiba memutuskan hubungan mereka, dan keadaan dimana ia harus mengalami kejadian memalukan dihadapan puluhan siswa. Seakan belum cukup, kesialan cewek itu berlabuh disaat cowok bernama Harka tiba-tiba muncul dihidupnya. Yah ... semua mungkin akan baik-baik saja, jika Harka tidak datang sebagai orang yang mengaku sebagai anaknya di masa depan. Tentu saja, awalnya Linka pikir ini sama sekali tidak masuk akal. Namun, semua mulai terjawab setelah mendengar apa yang Harka jelaskan. Mulai dari bukti bahwa ia tak sekedar omong belaka, dan alasan kedatangannya. "Kalo begini, apa gue masih tetap ada?" ** #1 in Lisa [21 Februari 2022] #5 in Fiksi Remaja [06 Maret 2022] #1 in Daddy [06 Maret 2022] #4 in SMA [07 Maret 2022] #4 in Hanbin [24 Juni 2022] #1 in Hanbin [23 Agustus 2022] #4 in TheWattys2022 [15 April 2023] #2 in TheWattys2022 [25 Oktober 2023] #2 in Ikon [11 November 2023] #1 in TheWattys2022 [11 November 2023] #1 in Haruto [3 April 2024] #2 in Fiksi Remaja [08 Mei 2024] #1 in Sekolah [13 Mei 2024] #2 in Cogan [13 Mei 2024] #1 in Coolboy [15 Mei 2024] #5 in Fantasi [17 Desember 2024] ATTENTION:FOLLOW SEBELUM MEMBACA! [MENGANDUNG ADEGAN SENSITIF 17+] note: Cerita ini hanya fiksi, dan terinspirasi dari drama Korea berjudul 'Love Buzz' tapi tenang, nggak ada kesamaan di alur ceritanya. Maaf bila ada kesamaan tokoh, latar dan sifat. Hal itu merupakan hal yang tidak disengaja. TIDAK MENTOLERIR SEGALA BENTUK PLAGIARISME Start: 28/04/2021 Finish: 30/07/2021 Copyright ©2021 By: Samantha Nolan
Marriage Is Scary Or Happy? by Ujihastuti
62 parts Ongoing
Pernikahan itu akan berakhir bahagia, atau malah menyedihkan? Di umur yang masih belasan sudah menikah? Sudah biasa untuk jaman sekarang. Ada yang karena keegoisan keluarga, hamil diluar nikah, adapun karena keingingan sendiri. Saat masih dibawah umur 'catherine arutala nandikara' atau biasa dipanggil erin harus menikah muda saat kedua orangtuanya sudah tidak ada. Gadis mandiri yang berusaha mati-matian menghidupi dirinya sendiri. Walau ada kerabat tapi di hidupnya sudah disematkan oleh moto. "jangan mengadahkan tangan untuk dibantu orang disaat kita mampu berdiri sendiri." dari dulu dia dan sang ibu selalu berpegang teguh pada moto itu, karena sang ayah sudah berpulang disaat Erin berumur 4 tahun karena kecelakaan tunggal. Disaat erin berumur 17 tahun dirinya kembali tinggal oleh sang ibu karena penyakit kanker hati yang dideritanya. Dia tidak pernah mengetahui tentang penyakit yang diderita ibunya. Wanita itu sangat menutup penyakitnya agar tidak di ketahui Erin. Dan ternyata penyakit sang ibu sudah di stadium akhir, mengakibatkan beliau meninggal dalam keadaan sakit. Dan sekarang Erin tinggal sendiri dirumah peninggalan kedua orangtuanya. Gadis berumur 18 tahun yang duduk dibangku kelas 12 SMA harus menghadapi kerasnya dunia yang kejam ini sendiri tanpa sandaran siapapun. Sampai suatu hari ada sebuah keluarga yang mendatangi rumahnya dan menawarkan dirinya untuk tinggal bersama. Aneh? Jelas. Erin merasa aneh dengan keluarga yang terdiri dari sepasang suami istri. Tanpa aba-aba mereka ingin dirinya tinggal bersama dengan alasan, "ibu kamu sudah menitipkan kamu ke kami." ⚠️⚠️⚠️ DON'T COPY PASTE! INI MURNI KARANGAN FIKSI DAN SERATUS PERSEN KHAYALAN DARI OTAK SAYA. BIAR LEBIH AFDOL, SEBELUM MEMBACA FOLLOW TERLEBIH DAHULU AGAR SAYA SEMANGAT MEMBUAT CERITA. KALIAN MENIKMATI CERITA SAYA, SAYA SEMANGAT MEMBUAT CERITA KARENA FOLLOW, VOTE, DAN KOMENAN DARI KALIAN🤗🙏💗 Salam cinta untuk kalian yang baca❤ _star: 23j
HAPPY STORY [SUDAH TERBIT] by hellodisa
79 parts Complete
Novel Happy Story sudah bisa dipesan! Ikutan juga Pre-order keduanya pada tanggal 18 Januari 2022. Semua berubah ketika aku dinyatakan : hamil. Kenyataan pahit itu harus kuterima walau sakit yang mendalam. Namun, semua kembali berubah ketika dia, mau merelakan nasib hidupnya untukku. Ketika keadaan yang mendesaknya untuk menikahiku. Dia adalah orang yang membullyku selama dua tahun lebih. Seorang ketua geng terkenal dengan kesangarannya. Orang menyebutnya, Lion. Seiring berjalannya waktu, setiap hari aku melihatnya, aku merasa bahwa benih cinta itu memang benar adanya. Namun, apakah dia juga merasakan seperti apa yang aku rasakan? Cerita ini memang tidak semenyakitkan yang kalian kira. Banyak hal yang membuat senyum kalian merekah begitu saja. #1 sma [14.11.20] #1 remaja [19.1.21] #1 wattpad2020 [16.11.20] #1 wattys [20.12.20] #1 cerita [29.12.20] #1 teenromance [11.1.21] #1 bahagia [14.1.21] #1 acak [11.3.21] #1 luka [28.1.21] #1 brengsek [10.6.21] #1 schoolstory [10.12.20] #1 meandyou [22.7.20] #1 memendam [15.8.20] #1 teenlit2020 [21.8.20] #1 mengagumi [5.10.20] #1 nikahsma [6.10.20] #1 kisahkita [8.10.20] #1 youngmarried [11.10.20] #1 spesial [12.10.20] #1 relationshipgoals [15.10.20] #1 schoolife [19.10.20] #1 pregnant [30.10.20] #1 popular [1.11.20] #1 hamil [12.11.20] #1 nikahmuda [8.12.20] #1 alvaro [17.12.20] #1 terpaksa [31.12.20] #1 couplegoals [14.3.21] #2 wattpadindonesia [24.11.20] #3 indonesia [28.6.21] #4 family [26.5.21] #4 funny [15.3.21] #4 youngparents [13.10.20] #5 kebencian [19.10.20] #6 roman [9.3.21] #6 baby [11.11.20] #7 teenlife [17.4.21] #7 love [3.5.21] #8 ngakak [30.12.20] #9 romantis [7.1.21] #10 possesive [13.5.21] #10 schoollife [17.11.20]
[✔️]1. Baby Boy by Siskaynt_06
44 parts Complete
𝐒𝐞𝐛𝐚𝐠𝐢𝐚𝐧 𝐩𝐚𝐫𝐭 𝐝𝐢𝐩𝐫𝐢𝐯𝐚𝐭-𝐟𝐨𝐥𝐥𝐨𝐰 𝐝𝐮𝐥𝐮 𝐬𝐞𝐛𝐞𝐥𝐮𝐦 𝐦𝐞𝐦𝐛𝐚𝐜𝐚. Note : Cerita Baby Boy berlatar di tahun 2005-2006. Ada satu bab yang berisi adegan dewasa, selebihnya akan membuat kalian dibawa terbang dan terjatuh. Harap siapkan mental juga perasaan!!! Anya Dien gadis SMA berumur enam belas tahun harus meregang pendidikannya. Merombak sagala planingnya di masa depan kelak akibat kecerobohan- Bima Albara Sakti yang bergelar ketua osis di SMA Bangsa. Bima yang notabenya senior Anya di Osis yang seharusnya bersifat baik malah berhasil mengempaskan segala cita-cita Anya. Bahkan sebab kejadian tersebut Anya harus kehilangan segalanya. Mulai kebahagiaan dan keluarga. Lalu akankah Anya mampu bertahan di fase menyakitkan tersebut? #7 in romansa/30.6k - 29-09-21 #5 in ceroboh/286 - 01-10-21 #2 in ceroboh/286 - 03 - 10 - 21 #1 in ceroboh/289 - 09 - 10 - 21 #6 in tanggung jawab/220 - 25 - 10 - 21 #2 in ceroboh/291 - 20 - 10 - 21 #3 in tanggung jawab/222 - 05 - 11 - 21 #3 in tanggung jawab/222 - 06 - 11 - 21 #3 in ceroboh/290 - 02 - 11 - 21 #3 in ceroboh/290 - 03 - 11 - 21 #3 in ceroboh/292 - 04 - 11 - 21 #3 in ceroboh/292 - 05 - 11 - 21 #3 in ceroboh/290 - 06 - 11 - 21 #8 in SMA/187k - 25 - 11 - 21 #2 in tanggungjawab/238 - 13 - 05 - 22 #15 in fiksiumum/16.9k - 13 - 05 - 22 #1 in tanggungjawab/238 - 14 - 05 - 22 #4 in posesivebrother/29 - 14 - 05 - 22 #1 in tanggungjawab/238 - 15 - 05 - 22 #5 in perjodohan/29.5k - 22 - 05 - 22 #1 in baby/6.86k - 12 - 06 - 22 #9 in cinta/317k - 16 - 06 - 22 #4 in osis/6.63k - 15 - 04 -23 #3 in osis/6.65k - 19 - 04 - 23 #2 in osis/6.65k - 30 - 04 - 23 #3 in tanggungjawab/310 - 30 - 04 - 23 DON'T COPY PASTE MY STORY Start : 14 Agustus 2021✔ Finish : 20 April 2022✔
You may also like
Slide 1 of 9
REVANARA  cover
Finding Daddy (END) cover
OM DOSEN cover
BABY KIARA (TERBIT) cover
Marriage Is Scary Or Happy? cover
My Cool Husband [REVISI] cover
SOLITUDES cover
HAPPY STORY [SUDAH TERBIT] cover
[✔️]1. Baby Boy cover

REVANARA

61 parts Complete

[FOLLOW SEBELUM BACA] **** Otoriter. Kaku. Kasar. Kejam. Ketus. Pemarah. Arogan. Angkuh. Bisa di bilang semua sifat buruk laki-laki melekat pada dirinya. Jika di sebutkan satu persatu, sederet paragraf tidak cukup untuk mendeskripsikannya. Tapi, anehnya semua gadis bertekuk lutut padanya. Kata-kata manisnya begitu memabukkan di tambah tampangnya yang premium menjadikannya most wanted di sekolah. Dia adalah salah satu objek yang di kagumi para gadis, hanya dengan senyuman tipisnya semua gadis-gadis jatuh kepelukannya. Dia spesies adam paling berbahaya, bisa mendapatkan siapa saja dan tak segan-segan membuang mereka bila ia bosan. Namun, Tuhan sungguh maha adil, permainan takdir yang kejam membuat dia terikat pada seorang gadis yang jauh dari kata sempurna. Dan bagaimana jika tiba-tiba Revan di hadapkan pada kenyataan kalau dia akan menjadi seorang Ayah di usianya yang baru menginjak 18 tahun? Yang membuat ia belajar kalau semua yang terjadi sejatinya anugerah terindah untuknya. Copyright@Infinity2021 Start | 30 April - 27 Juni 2021| #74fiksiremaja 03/06/21 #2Teenfiction 10/09/21 #45Teenfiction 27/09/21 #10Remaja 10/3/22 #6fiksiremaja 1/4/22 #18teenfiction 1/4/22 #2teenfiction 2/4/22 #13 remaja 3/9/22 #16 remaja 5/9/22