#Rank 1 Rumor🥇14 Mei 2021
Anastasia Fladeo, si gadis berwajah ketus harus menerima kenyataan pahit mengenai rumor tentang dirinya. Karena perbuatannya yang kejam dan kasar dirinya di juluki sang antagonis.
Menjadi Pemeran Antagonis di kehidupannya bukan lah hal yang gampang, berpura-pura mengikuti alur dari rumor yang beredar, berpura-pura kuat saat hidupnya hampir di ambang batas sangatlah sulit bagi seorang Anastasia Fladeo.
Berbeda dengan Fladeo, Anastasia Karryn sang kembaran, sangatlah bahagia. Kehidupan Karryn yang di penuhi kasih sayang, Keluarga, temannya, bahkan pacarnya selalu memberikan Karryn kehidupan yang sangat bahagia, mereka memberikan kebahagiaan tiada tara kepada Karryn. Karryn sendiri sangatlah ceria dan ramah.
Fladeo,
Hidup yang suram, di jadikan kambing hitam, ajang balas dendam, dan berbagai kejadian lain yang mengerikan di kehidupannya membuat Fladeo hampir kehilangan akal sehatnya. Saat Fladeo dan Karryn harus pindah dari kehidupan lamanya, menempati tempat baru, suasana asing, kehidupan baru, membuat Fladeo sedikit lega dan tenang akan kehidupannya.
Namun, ternyata duganya salah, bukannya bertambah lega dan tenang, kini ia malah semakin masuk ke dalam dunia gelap.
Apakah Fladeo bisa bertahan dalam menghadapi kehidupan ini?
"Ada gue Anastasia Fladeo, i'm always here with you"
"You're a good person"