9 parts Complete Mature-Dia yang kukira anak tuhan ternyata hamba Allah-
"Terima takdir, kalau memang kita ngga bisa bersatu yaudah, jangan menentang tuhan hanya karena cinta."
Entah kebetulan atau sebuah takdir, Zephyra bertemu dengan seorang "Aksa Baskara", cowok tampan dengan sifat angkuh dan menjengkelkan yang membuat Zephyra kesal setengah mati dengan nya
Namun, soalnya mereka hanya ditakdirkan untuk bertemu bukan untuk bersatu. Seperti hanya katedral dan Istiqlal yang diciptakan saling berhadapan bukan bersampingan. Mereka memang awalnya saling membenci satu sama lain, namun lama lama cinta tumbuh pada diri mereka masing masing, tapi mereka tidak bisa menentang karena dunia punya norma dan agama punya aturan 'tidak boleh menikah selain seagama, jika dilaksanakan berarti kamu tidak pantas disebut anak tuhan/hamba Allah'
Akankah mereka bisa menghadapi tantangan cinta ini? Apa salah satu dari mereka rela meninggalkan tuhan nya hanya demi cinta? Atau pada akhirnya mereka harus rela dan ikhlas untuk bisa menerima kenyataan?
Mau tau kelanjutan nya? Simak cerita nya sekarang juga