I Fell In Love with the Devil Prince
  • Reads 616,829
  • Votes 108,418
  • Parts 54
  • Reads 616,829
  • Votes 108,418
  • Parts 54
Complete, First published Dec 11, 2020
[Sebagian part dihapus untuk proses penerbitan]

Chloe Heleina, seorang penulis novel remaja terkenal yang baru saja menerbitkan karya terbarunya bertema kerajaan dengan judul I Fell in Love with the Devil Prince.

Disaat seharusnya dia menikmati keberhasilannya diusia muda, sebuah tragedi menimpa gadis itu saat tengah pergi berlibur. Dirinya tenggelam di danau yang terletak di area dalam bangunan bekas reruntuhan kerajaan, dan terbangun di negeri antah berantah ditubuh anak perempuan berusia 10 tahun.

Sebenarnya apa yang terjadi? Mengapa Chloe bisa terbangun diantara orang-orang tak dikenalnya?

©Viennoiserien
Dipublikasikan tanggal : 30 Desember 2020
Diselesaikan tanggal : 27 September 2021
All Rights Reserved
Sign up to add I Fell In Love with the Devil Prince to your library and receive updates
or
#9anotherworld
Content Guidelines
You may also like
It's Hard To Be A Villain by Lyvia_May
48 parts Ongoing
[Special Réincarnation Series] Aku terjebak di dalam tubuh pemeran penjahat dari cerita yang pernah kubaca sebelumnya. Tubuh seorang putri palsu yang akan menemukan akhir mengerikannya. Yap, kupikir hanya itu yang terjadi, karena itu selagi diriku belum memasuki alur cerita utama aku pun berusaha keras-kerasan untuk mempersiapkan segala rencana selagi ada waktu, dan kabur pada saat dimana alur cerita utama dimulai. Kupikir hanya itu .... Namun tak kusangka kalau hal seperti ini akan muncul .... {Quest Main Story Terbuka! Galatea Opheli de Agersia mulai sekarang Anda harus mengikuti setiap quest utama yang akan diberikan! Kumpulkan poin sebanyak-banyaknya dan tukar poin untuk mematikan option quest!} "Sialan ... aku ga bisa kabur." Dan dengan begitulah bagaimana misiku yang awalnya berniat untuk kabur agar dapat menyelamatkan diri sekarang berubah menjadi mengumpulkan poin agar dapat segera keluar dari alur cerita sialan ini. _______________ "Kau sudah bekerja keras demi kerajaan ini, karena itu aku akan mengabulkan permintaanmu." "Apapun itu?" "Iya." "Kalau begitu, tolong berikan saya uang dan biarkan saya pergi dari sini." "Pergi?" Mata Galatea menatap lurus ke arah seorang pria yang tengah memasang seringai seramnya itu. Manik merah yang bersembunyi dibalik surai hitamnya itu entah mengapa tampak mengerikan. "Kau bisa pergi dariku tapi hanya dengan satu kondisi." "Apa itu?" "Mati, kau hanya bisa pergi dari sisiku jika kau mati." _________________ Fantasi - Komedi - Romance - Action Rate: 16+ First Chap: 18 Juli 2021 Last Chap: - Copyright 2021 © Lyvia May
You may also like
Slide 1 of 10
The Screet Life [Terbit-OPEN PO NOW✔️] cover
10 Years Waiting [ REVISI ] cover
It's Hard To Be A Villain cover
Rose of May (BACA DI DREAME/INNOVEL) cover
JOANA, SHE IS AN EXTRAS  cover
Flower in the Duke's Mansion cover
Amethyst Empire cover
Orenda [END] cover
The maid of Villain Tyrant  ( Tamat) cover
Arvares cover

The Screet Life [Terbit-OPEN PO NOW✔️]

39 parts Ongoing

[Cerita sudah tersedia versi Novel, bisa cek di Instagram: langitbukupublishing atau Saraahlidia_3. bisa langsung klik link yang tersedia disana. ending di novel✔️] Judul versi novel: SCREET LIFE ______________________________________ Series I : Transmigrasi Tentang jiwa yang terperangkap pada raga yang sayangnya memiliki nasib hampir serupa, 'dibenci' oleh mereka yang sudah dianggap keluarga. Apa yang sebenarnya terjadi? Kehidupan seperti apa yang sedang 'dia' lalui? Dan bagaimana jadinya, jika 'si wanita' yang tadinya tunduk sebagai 'istri tawanan' sang antagonis berbalik meminta pisah untuk mencari kebebasan kehidupannya? Bukankah ini kesempatan kedua untuk nya mencari kebahagian? Namun saat dia kembali karena suatu keharusan, para antagonis berbalik berubah sikap terhadap nya [????????] No pelakor/orang ketiga ❌ cerita mengalir mengikuti alur dan arus✔️ Sebelum dibaca ada baiknya follow akun dulu✔️, tinggalkan jejak seperti vote⭐ komen🗣️ dan share ke teman 👥 Ada beberapa bagian [!!WARNING!!] Anyway, cerita ini tokuh utamanya udah pada matang ya [dewasa] yang suka lanjut, yang nggak suka monmaap lapaknya nggak sesuai Para tokoh POV: Umur hanyalah angka!!! Beginner Writer. Penulisan dan penempatan kata masih amburadul. Maaf bila tidak membuat nyaman... So, enjoy your reading💌 Start: januari 2025 End: - Revisi: - Plagiat jauh-jauh sana...