Story cover for DIMADU  by Citiay
DIMADU
  • WpView
    Reads 387,755
  • WpVote
    Votes 20,130
  • WpPart
    Parts 47
  • WpView
    Reads 387,755
  • WpVote
    Votes 20,130
  • WpPart
    Parts 47
Complete, First published Dec 19, 2020
Dipublikasikan: 20-12-2020
Tamat: 26-04-2021



Aku bukan Saudah binti Zam'ah, yang rela dimadu dengan banyak wanita.

Bukan juga wanita yang tidak memiliki sifat pecemburu.

Aku hanya manusia biasa yang kapan saja bisa berhenti berjuang.
____________

ini kisah tentang Aisyah Nursaadah yang harus menikah muda dengan seorang ustadz muda, dengan alasan perjodohan. Namun di tengah rumah tangganya dia harus di berikan kesabaran lebih yaitu harus rela berbagi suami dengan perempuan lain.

bisakah Aisyah bertahan dengan rumah tangganya atau____


_____________________

Jika di dalam cerita ini ada kesamaan dengan cerita lain saya minta maaf karena cerita ini terinsfirasi dari cerita lain!
All Rights Reserved
Sign up to add DIMADU to your library and receive updates
or
#63dimadu
Content Guidelines
You may also like
PELANGI- Finish (New Version) by jannah_sha
47 parts Complete Mature
⚠ [RBO] karya k-1 Follow dulu ya... Menyesal, itulah yang dirasakan seorang Nur Aisyah. Ketika dia mengetahui kebenaran tentang jati diri dari seorang Nico. Tak seharusnya pria yang telah berstatus resmi menjadi suaminya itu menyembunyikan hal besar yang membuat hatinya semakin patah. Padahal, tanpa pria itu minta, dia sudah terlebih dahulu memaafkannya. Gadis yang biasa disapa dengan nama panggilan Aisyah itu semakin terjerembab dalam lautan luka, ketika memutuskan suatu hal yang akan meleburkan kisah indah bak pelangi yang berusaha dia bangun. Begitupula dengan seorang Nico. suami dari seorang Aisyah itu harus menghadapi hal terberat dalam hidupnya. Antara menuruti dan bersikap adil setelahnya, atau mengabaikan dan membuat luka baru. Dua hal itu mengancam keselamatan bahtera rumah tangganya. Di satu sisi, seorang perempuan yang merupakan cinta pertama Nico, dia kehilangan ingatannya. Dia harus mengubur kenangan indahnya ketika ingatannya itu kembali. Namun, siapa sangka? Ketika Takdir Allah malah menyatukan mereka karena suatu sebab. Gadis bernama Nefisyah Rahmi itu harus menerima segala konsekuensi atas segala sebab dan akibat yang telah diambilnya. "Kesalahan terbesarmu adalah hadir di kehidupanku. Dan kesalahan terbesarku adalah meyakinimu dan memaafkanmu." -- Nur Aisyah -- "Kurangnya kesabaranmu dalam mencintai-Nya dan mencintaiku adalah penyesalanmu. Tak memperhatikanmu dan tak bersabar atasmu adalah penyesalanku" --Nico Ferdiasnsyah Al-Ubaidillah-- "Aku tidak keberatan. Bagaimana mungkin aku menahanmu dari tanggung jawabmu? Aku baik-baik saja. Tapi ingatlah, tak hanya dia yang menunggu kepulanganmu." -- Nefisyah Rahmi -- Aisyah berharap, bahwa pelanginya nanti bisa hadir bukan karena hujan ataupun badai. Kebahagiaannya bisa hadir bukan karena harus ada kesedihan yang mendahului karena kesalahan. Bukankah "kesahalahan adalah langkah awal belajar untuk memahami makna hidup?" - Tak perlu hujan untuk menunggu datangnya pelangi -
MAAFKAN AKU BIDADARI KU[TERBIT] by MuharomMunjidah
33 parts Complete
》》》Happy Reading 😁👋《《《 " Maafkan aku , bidadari ku . Aku benci diriku sendiri , karena telah menyia-nyia kan mu. Karna kebodohan ku di masa lalu aku memperlakukan mu layak nya seorang budak , kau adalah Bidadari yang di anugerah kan Allah pada ku. Tolong maafkan aku bidadari ku. Penyesalan ini akan menjadi suatu hal yang akan terus ku ingat seumur hidup ku. " ~ REYHAN ADITYA. *----/_/------* Pernikahan yang di dasari dendam dan kebencian , apakah akan tetap berjalan dan berdiri kokoh ? jawaban nya MUSTAHIL. Sebuah rumah tangga harus mempunyai 4 tiang penyangga yang terdiri dari : kasih sayang , keikhlasan , kejujuran , dan kesetiaan. Tapi itu semua tidak ada dalam pernikahan seorang NAZHIFAH AL-HAURA dengan REYHAN ADITYA. Karena sebuah Fitnah Reyhan memperlakukan Zhifah- istri nya layak nya seorang budak. Hanya kekasaran , kekerasan , perselingkuhan , bentakan , tamparan , dan kebencian itulah yang dirasakan seorang Zhifah , wanita muslimah yang memegang teguh keimanan kepada Allah SWT. Air mata nya banyak terbuang , tubuh nya banyak mendapat kekerasan dari suaminya sendiri , dan hatinya terdapat banyak sekali goresan luka . Semua itu ia jalani demi keutuhan rumah tangga nya. " apa rumah tangga ku akan kokoh Ya Allah ? , ketika kekasaran , kebencian , ketidak-percayaan , dan dendam menjadi tiang rumah tangga ? Pasti akan runtuh , tapi aku nggak mau rumah tangga ku sampai hancur " ~ Nazhifah Al-Haura. *----/_/------* ~~Vote ☆☆☆ ya gaes biar aku semangat update nya 😁🖤 ~~Asli dari pikiran ku sendiri , jadi jangan coba² meng-copy! ❎❌ START : 21 MEI 2021 FINIS : 11 JUNI 2021
You may also like
Slide 1 of 10
PELANGI- Finish (New Version) cover
ATHARLA [REVISI] cover
The Affair ended Beautifull (End) cover
Biasa tapi Rumit ✓ cover
Five siblings||Afkaf (End) cover
BUKAN PILIHAN KU cover
AIR MATA DI CADARKU  cover
Kesabaran seorang istri (2) cover
MAAFKAN AKU BIDADARI KU[TERBIT] cover
Seindah Surga Yang Dirindukan (Tamat)  cover

PELANGI- Finish (New Version)

47 parts Complete Mature

⚠ [RBO] karya k-1 Follow dulu ya... Menyesal, itulah yang dirasakan seorang Nur Aisyah. Ketika dia mengetahui kebenaran tentang jati diri dari seorang Nico. Tak seharusnya pria yang telah berstatus resmi menjadi suaminya itu menyembunyikan hal besar yang membuat hatinya semakin patah. Padahal, tanpa pria itu minta, dia sudah terlebih dahulu memaafkannya. Gadis yang biasa disapa dengan nama panggilan Aisyah itu semakin terjerembab dalam lautan luka, ketika memutuskan suatu hal yang akan meleburkan kisah indah bak pelangi yang berusaha dia bangun. Begitupula dengan seorang Nico. suami dari seorang Aisyah itu harus menghadapi hal terberat dalam hidupnya. Antara menuruti dan bersikap adil setelahnya, atau mengabaikan dan membuat luka baru. Dua hal itu mengancam keselamatan bahtera rumah tangganya. Di satu sisi, seorang perempuan yang merupakan cinta pertama Nico, dia kehilangan ingatannya. Dia harus mengubur kenangan indahnya ketika ingatannya itu kembali. Namun, siapa sangka? Ketika Takdir Allah malah menyatukan mereka karena suatu sebab. Gadis bernama Nefisyah Rahmi itu harus menerima segala konsekuensi atas segala sebab dan akibat yang telah diambilnya. "Kesalahan terbesarmu adalah hadir di kehidupanku. Dan kesalahan terbesarku adalah meyakinimu dan memaafkanmu." -- Nur Aisyah -- "Kurangnya kesabaranmu dalam mencintai-Nya dan mencintaiku adalah penyesalanmu. Tak memperhatikanmu dan tak bersabar atasmu adalah penyesalanku" --Nico Ferdiasnsyah Al-Ubaidillah-- "Aku tidak keberatan. Bagaimana mungkin aku menahanmu dari tanggung jawabmu? Aku baik-baik saja. Tapi ingatlah, tak hanya dia yang menunggu kepulanganmu." -- Nefisyah Rahmi -- Aisyah berharap, bahwa pelanginya nanti bisa hadir bukan karena hujan ataupun badai. Kebahagiaannya bisa hadir bukan karena harus ada kesedihan yang mendahului karena kesalahan. Bukankah "kesahalahan adalah langkah awal belajar untuk memahami makna hidup?" - Tak perlu hujan untuk menunggu datangnya pelangi -