Story cover for Me by karnitawulandari
Me
  • WpView
    Reads 1,307
  • WpVote
    Votes 546
  • WpPart
    Parts 22
  • WpView
    Reads 1,307
  • WpVote
    Votes 546
  • WpPart
    Parts 22
Complete, First published Dec 23, 2020
Lisa, gadis yang selalu mempedulikan nilai sekolah tanpa mau berurusan dengan orang lain. 

Ketika seorang lelaki datang dalam kehidupannya. Ia memberikan perhatian yang belum pernah Lisa rasakan sebelumnya. Nama lelaki itu ialah Jose. 

Awalnya, Lisa membiarkannya. Tetap berusaha seperti biasa. Hingga ketika Sofia-teman sekelasnya-mendekati Jose. Lisa merasa cemburu. 

Ada desiran aneh mengalir dalam tubuh Lisa yang tidak bisa diartikan melalui kata-kata. 

Suatu hari, Sofia memberikan tantangan pada Lisa untuk memperebutkan Jose. Selain tantangan kecantikan, Sofia juga menantang dalam berolahraga. Padahal dua hal itu tidak bisa dilakukan oleh Lisa.

Apakah Lisa bisa melewati tantangan itu? 

Apakah Lisa akan mendapatkan Jose?
All Rights Reserved
Sign up to add Me to your library and receive updates
or
#2ulangan
Content Guidelines
You may also like
Cinta💞 Segitiga  by SuciBolsterli
8 parts Complete
Pragya aurillia gadis berpenampilan cupu yang memiliki wajah cantik dan imut, ia terlahir dari keluarga kaya raya tapi hal itu tidak membuatnya sombong akan harta yang dimilikinya ia malah berpenampilan seperti orang kumuh dan cupu, karna sejak kecil orang tuanya selalu mengajarkan hidup hemat dan tidak menghambur-hamburkan uang. 💞💞💞 Aldo ferdiansyah pria tampan yang memiliki wajah blasteran ini sering kali menjadi incaran para cewek-cewek, selain memiliki wajah yang tampan Aldo juga terlahir dari keluarga kaya raya, di sekolah nya banyak sekali cewek-cewek yang mengejar-ngejarnya tapi Aldo selalu bersikaf dingin terhadap mereka. Orang tua Aldo sangat sibuk mereka selalu mementingkan karir mereka bahkan Aldo sering menganggap bahwa mereka tidak peduli kepadanya, terkadang Aldo merasa iri dengan orang lain mereka selalu mendapatkan kasih sayang kedua orang tuanya dan selalu di perhatikan, sedang kan dirinya jangankan mengkhawatirkannya peduli juga enggak hanya pembantunya saja yang selalu peduli dan selalu menghawatir kan nya. 💞💞💞 Alex alvaro pria berpenampilan culun ini adalah pria yang sangat pandai dan polos, tetapi alex sering di manfaatkan oleh teman-temannya karna ia memiliki otak yang cerdas, hingga suatu hari Alex sadar jika ia hanya dimanfaatkan oleh teman-temannya, hingga dia memutuskan untuk tidak berteman dengan siapapun. Tetapi setelah pertemuannya dengan seorang gadis yang telah menolongnya, Alex jadi sedikit merubah pikirannya untuk tidak berteman dengan siapapun.
Betina haus belaian🔞 by Upin_aripin
11 parts Ongoing
Arlena, 32 tahun, adalah seorang istri dari pria sukses yang dingin dan sibuk, terperangkap dalam rumah tangga yang secara ekonomi mapan tapi secara emosional dan fisik kosong. Dari luar, ia tampak sempurna: cantik, cerdas, mandiri. Tapi dalam dirinya bergolak hasrat, kesepian, dan keinginan yang lama terpendam untuk disentuh, diperhatikan, dan dimiliki seutuhnya sebagai perempuan. Saat suaminya sibuk membangun kerajaan bisnis, Arlena tanpa sengaja bertemu Ray, seorang pelatih pribadi di gym yang jauh lebih muda darinya - liar, jujur, dan tidak mengenal batas. Awalnya hanya tatapan, lalu obrolan, dan perlahan berubah menjadi hubungan fisik yang membakar - brutal, intens, penuh rasa bersalah, tapi juga sangat hidup. Namun Arlena tak menyadari bahwa Ray menyimpan rahasia besar, dan bahwa dia bukan satu-satunya yang haus. Semakin dalam Arlena masuk ke dalam dunianya, semakin ia menyadari bahwa ini bukan hanya soal seks, tapi soal jati diri, luka lama, dan rasa kehilangan yang tak pernah benar-benar ia akui. Saat suaminya mulai curiga, dan Ray mulai menuntut lebih dari sekadar tubuhnya, Arlena dihadapkan pada pilihan yang akan mengubah hidupnya. Tapi apakah ia benar-benar ingin memilih... atau hanya ingin terus terbakar di tengah api yang ia nyalakan sendiri? Cerita berakhir dengan sebuah malam hujan di mana Arlena berdiri di ambang pintu - satu langkah lagi akan mengubah segalanya. Tapi ia tidak bergerak. Tidak malam itu. Yang mau beli cerita aku Langsung ke email aku aja ya wlan07204@gmail.com
"Algantara Delano Arlaska" by LeniMarlinawati
123 parts Ongoing
REVil"... Dan dia algantara Delano Arlaska yg sering di sapa algan dengan jaket hitam kebanggaan nya yg setia melekat di tubuh tegap sempurna nya yg membuat para kaum hawa yg menatap nya terbalik dari nya namun tak mudah untuk mendekati nya karena dia memiliki julukan si dingin bak berlian dan ada julukan lain di area balapan di tambah dia menjabat sebagi ketua dari sebuah geng bernama REVil yg semakin membawa nama nya mengudara dari hal itu banyak rasa iri yg berujung ingin menjatuhkan kisah hidup nya. 🍀🌬️🍀🌬️. Dan dia "alara reyinata nelvandra cewek sederhana yg mandiri dengan kepintaran nya dengan menanam kan banyak harapan tentang nama marga Alvaska yg dia cari tentang siapa keluarga kandung nya,dia sosok yg rampih namun bersembunyi di balik sikap cuek dan bodo amatan dengan membatasi pergulan dia hanya berharap di sekolah baru nya dia mendapatkan ketenangan seperti mestinya seorang murid tanpa ikut Maslah atau menambah masalah yg ada asli nya di sosok penyabar dan penuh perhatian dengan kepedulian tinggi yg dia tunjukan pada orang yg masuk di lingkungan nya dia sosok yg mampu merasakan dan mengutarakan apa yg dia rasa. 🍀🌬️🍀🌬️. Hingga kisah mereka di mulai dari sebuah pertemuan sang takdir. Kedua nya di pertemukan di sebuah kejadian yg di dasari kata ketidak sengajaan kata gak sengaja dan kejadian itu salah satu hal yg di benci sosok algan apa lagi urusan nya sama cewek. Begitu juga reyina cewek itu membenci setiap perlakuan berupa kepedulian yg di dasari keterpaksaan atas dasar tanggung jawab sedangkan algan cowok itu m lakukan nya dari kejadian itu mengubah kehidupan kedua nya.. "..kisah ini hanyalah kisah sederhana tentang sebuah usaha di mana manusia bisa belajar dari arti sebuah pengorbanan,cinta,kesetiaan,keluarga dan persahabatan buakan penghianatan yg ingin menghancurkan. "........sebuah pertemuan dan perpisahan sebuah goresan yg amat nyata yg membekas yg tersimpan dalam ingatan teragis dalam takdir setiap in
LEVEL (Easy) by AquariousFlower
57 parts Complete
Di sebuah sekolah yang tampak biasa, tersembunyi dunia yang penuh rahasia, kekuatan, dan pertarungan yang tak terlihat oleh siswa biasa. Hanif, seorang remaja yang awalnya lugu dan penakut, tak pernah menyangka bahwa kehidupannya akan berubah drastis saat ia tanpa sadar melangkah ke dalam dunia yang lebih gelap dan berbahaya. Ketika persaingan di sekolah bukan hanya soal nilai, tetapi juga kekuatan fisik dan pengaruh, Hanif mendapati dirinya terjebak dalam hierarki yang dikendalikan oleh kelompok-kelompok kuat. Namun, di balik kelemahannya, Hanif memiliki sesuatu yang jarang dimiliki oleh banyak orang-keberanian yang muncul saat ia benar-benar terdesak. Perjalanannya membawanya lebih dekat dengan Sabel, seorang gadis yang begitu Cantik, pintar, dan cuek. Di tengah persaingan antar kelompok, kekuasaan yang dimainkan oleh senior, dan bahaya yang mengintai di setiap sudut, Hanif harus belajar bertahan hidup. Tapi semuanya berubah saat satu insiden di malam hari membuka mata Hanif bahwa ancaman tidak hanya datang dari dalam sekolah, tetapi juga dari dunia luar yang lebih brutal dan mematikan. Dengan masa depan yang penuh ketidakpastian, Hanif memutuskan satu hal-ia tidak akan menjadi lemah lagi. Dan sementara itu, seseorang kembali ke dunianya yang sebenarnya, tempat di mana aturan jalanan jauh lebih berbahaya daripada yang bisa dipahami Hanif. "Pertarungan di Balik Bayangan" bukan hanya kisah pertarungan fisik, tetapi juga perjalanan seorang pemuda menemukan arti kekuatan sejati di tengah dunia yang penuh tipu daya, rahasia, dan ancaman yang datang dari berbagai arah.
You may also like
Slide 1 of 9
Mysterious girl  cover
Cinta💞 Segitiga  cover
SAGARA [ON GOING] cover
Untuk farel dari ALEA  cover
Betina haus belaian🔞 cover
VAVIN /VARO AND VINA cover
"Algantara Delano Arlaska" cover
AT SCHOOL I AM A LOSER | ON GOING   cover
LEVEL (Easy) cover

Mysterious girl

90 parts Ongoing

Menceritakan seorang gadis misterius dengan penuh rahasia yang tidak di ketahui oleh siapapun kecuali sahabat nya.