CLARITY [TRANSMIGRASI BOY] || SELESAI
27 parts Complete Satria Adinata. Mahasiswa fakultas teknik yang dikejutkan dengan perubahan pada dirinya, kala ia terbangun di sebuah ranjang rumah sakit. Satria terperangkap di tubuh seorang remaja laki-laki yang memiliki kehidupan pahit dan sangat menyakitkan.
Akan kah Satria mampu melewati hari-hari menjadi seorang Cio?
Akan kah Satria bisa kembali ke tubuh asal nya?
∞ Di cerita manapun, perpisahan bukan lah yang terbaik ∞
-Gracio Vianus, 2023
Cover : https://pin.it/EnukJDR