Story cover for YOUTH : Rewrite by Helloindahwati
YOUTH : Rewrite
  • WpView
    Reads 2,353
  • WpVote
    Votes 104
  • WpPart
    Parts 13
  • WpView
    Reads 2,353
  • WpVote
    Votes 104
  • WpPart
    Parts 13
Complete, First published Dec 25, 2020
Rinjani adalah gadis biasa yang memiliki banyak mimpi. Selain ingin melanjutkan sekolah, pindah ke Yogyakarta adalah jalan yang mudah untuknya melarikan diri dari luka karena kepergian ibunya. Ia ingin memulai kehidupan sekolah yang tenang dan lulus dengan nilai yang memuaskan.

Berawal di hari pertama Rinjani mengikuti MOS di sekolah barunya, seorang laki-laki bernama Devan Narendra datang membantunya menghindari hukuman karena terlambat mengikuti upacara. Beberapa rangkaian kejadian mengantarkan Rinjani menjadi semakin lebih dekat dengan Devan dan mengenal sosoknya.

Cara Devan yang berbeda dengannya dalam memandang hidup, perlahan mengisi warna baru dalam semestanya penuh luka. Namun, benarkah kehadiran Devan dalam hidupnya sebagai seseorang yang akan membantunya menyembuhkan luka ataukah seseorang yang akan memberikan luka baru untuknya?


****

"Kehidupan memberikan banyak hal tak terduga, hanya agar aku menyadari bahwa kehilangan bukan akhir segalanya ..."
All Rights Reserved
Sign up to add YOUTH : Rewrite to your library and receive updates
or
#147masamuda
Content Guidelines
You may also like
ALKANTARA || END || Belum Revisi  by Trishakeiji
60 parts Complete
FOLLOW DULU YA, SEBELUM MEMBACA😊 Alkan tidak mengerti bagaimana semesta mempermainkannya. Dijodohkan dengan cucu dari sahabat kakeknya disaat Alkan sendiri telah memiliki seorang kekasih. Tidak ada kata yang tepat untuk menolak permintaan sang kakek, karena bagi Alkan permintaan tersebut adalah seperti kewajiban yang harus di penuhinya. Namun Alkan sama sekali tidak menyangka jika yang dijodohkan dengannya adalah Kalista, sahabat dari gadis yang mengejar sahabatnya, Athazio. Semakin lama Alkan mengenal sosok Kalista semakin ia mengetahui sebuah rahasia besar yang ditutupi gadis itu dan keluarganya dari Alkan, yang mana membuat Alkan merasa dipermainkan. Lalu bagaimana dan apa langkah yang akan Alkan ambil? Akankah ia bisa menerima rahasia tersebut, atau justru memutus hubungan tersebut dan kembali pada sang kekasih. ••••••••••••••••••••••••~~¤¤~~•••••••••••••••••••••••••• "perjodohan ini adalah keinginan kakek gue, dan gue gak akan bisa nolak karena emang gak ada pilihan lain selain menerima." __Alkantara__ "Bagi gue perjodohan ini adalah mimpi buruk! Gue berharap banget mimpi buruk ini cepat berakhir dan gue bisa balik ke kenyataan." __Kalista__ ••••••••••••••••••••••••~~¤¤~~•••••••••••••••••••••••••• NB: MOHON UNTUK TIDAK MENJIPLAK KARYA SAYA. Cover by: @pinterest
Diary Of an Introvert (REPOST)✔ by halloransey
63 parts Complete
Follow @ranikastory on Instagram. Diary Series [1]: Ini aku dan kisahku yang selalu dianggap berbeda hanya karena diriku seorang introvert yang hidup dalam dunia ekstrovert. Aku membenci diri dan hidupku hingga satu per satu kejadian menyadarkanku arti kehidupan. A/N: Introvert adalah kepribadian manusia yang lebih berkaitan dengan dunia dalam pikiran manusia itu sendiri. Jadi manusia yang memiliki sifat introvert ini lebih cenderung menutup diri dari kehidupan luar. Mereka adalah manusia yang lebih banyak berpikir dan lebih sedikit beraktivitas. Mereka juga orang-orang yang lebih senang berada dalam kesunyian atau kondisi yang tenang, daripada di tempat yang terlalu banyak orang. Sedangkan ekstrovert, kebalikannya. ----------------------------------------------------------------- [BLURB] Penyesalan Zelin timbul ketika pindah ke sekolah baru dan mengenal Arlan Mahendra. Zelin pikir, Arlan adalah penolong hidupnya. Namun nyatanya, Arlan penghancur hidupnya. Belum lagi dirinya didekati Septian Rifen, the most wanted sekaligus ketua OSIS SMA Trijaya yang meminta pertolongan Zelin dengan menjadi pacarnya. Hingga persahabatan Zelin dengan teman-teman barunya menjadi berantakan. Di balik permasalahan hidupnya, Zelin menemukan sisi lain menjadi seorang introvert. Cerita ini menceritakan tentang hari-hari Zelin yang tertuang dalam sebuah diari. Persahabatan, percintaan, persaudaraan, semuanya terangkum di dalamnya. . . copyright © by ranikaruslima, 2018.
ARKALYA (END)  by _chipsta_
53 parts Complete
[Non-baku] "Gue gaakan lepasin lo gitu aja!" "Gue ngaku kalah." . . . Defalya Deynira, Gadis cantik dengan tubuh proporsional itu mulai memasuki kehidupan baru di lingkungan barunya. Ia menginjakkan kakinya kembali di kota Jakarta ini setelah sekian lama tinggal bersama kakek dan neneknya di negeri Paman Sam. Dengan berbekal bayangan sekolah di Indonesia dari cerita kakak laki-lakinya, ia pun akhirnya memutuskan untuk bersekolah di salah satu sekolah swasta dibandingkan memilih tawaran kedua orang tuanya yang menyarankan untuk home schooling. Namun, semuanya tidak akan berjalan selancar bayangannya, tanpa ia sadari, dengan memutuskan untuk bersekolah di sekolah swasta tersebut akan membuatnya merasakan hal-hal diluar dugaan yang dapat memporak-porandakan hatinya. Arka Fasha Aditama, Putra dari pemilik perusahaan besar yang sedang mendominasi ini dapat melumpuhkan ratusan hati wanita dengan parasnya yang hampir sempurna. Jabatan ketua osis yang dimilikinya membuat hari-harinya di sekolah selalu diisi dengan pujian dan sorakan dari banyak "penggemar"-nya. Namun, ia tetaplah seorang remaja SMA yang kehidupannya terisi dengan berbagai kenakalan remaja. Balapan, tawuran, dan pembullyan adalah kegiatan hariannya. Sampai suatu ketika, semuanya mulai berubah dengan adanya seseorang yang tidak direncanakan masuk ke dalam pikiran dan hatinya. ARKALYA, Entah akankah kedua remaja tersebut dapat bersatu dengan mudah seperti rangkaian nama diatas, atau kah akan ada yang menorehkan luka membekas pada salah satunya? Mereka terjebak, Terjebak dengan perasaan dan rangkaian pemikiran mereka sendiri. -Chipsta- Cover original pict from pinterest, edited by me;
Vericha Aflyn ✔️ by Icacty_
58 parts Complete
#Judul awal 180 degree.# Vericha Aflyn. Perempuan yang akan menginjak usia 17 tahun, dalam beberapa bulan lagi. Dia bukan perempuan yang haus akan popularitas, bukan pula perempuan polos. Dia hanya perempuan biasa-biasa saja, dengan kisah yang tak biasa. Dia hanya perempuan biasa, yang mendambakan bahagia. Orang baru dan cerita baru, menghiasi hari-harinya. Tuduhan, siksaan, dan cibiran ia dapatkan. Mampu kah dia bertahan? Atau harus menyerah dengan keadaan? ---------- "Jangan pergi! Ini perintah, bukan permintaan!" Icha kembali menutup matanya, membuat air mata yang tertahan di pelupuk matanya terjatuh. Dadanya semakin terasa sesak, mungkin kah dia bisa bertahan? "H-hanya sebentar!" pinta Icha dengan lemah. "Lo harus janji, bakalan bangun lagi!" Setelah itu Icha hanya mengangguk, lalu bersandar di dada Isan. "Lo y-yang harus bangunin gue." Isan mengelus rambut Icha lembut, hati Isan terasa di cubit, saat dia dapat mendengar suara nafas Icha yang teratur. Isan meraih tangan kanan Icha, dan langsung menempelkan di dadanya. Mencoba memberi tahu Icha, tentang keadaan hatinya. Tak berselang lama, Isan di buat terkejut. Debaran jantungnya terasa berhenti, dengan nafas yang tercekat. Tangan Icha jatuh begitu saja di pahanya, nafasnya pun terputus-putus. Isan menggelengkan kepalanya dengan air mata yang sudah bercucuran. Dia dekap erat tubuh Icha, menahannya agar tak pergi. Matanya menatap hamparan bintang, dan indahnya bulan. Memohon keajaiban, dan meminta kesempatan. Isan berteriak lantang, menyerukan nama Icha. Memanggilnya untuk kembali. "ICHA!!"
You may also like
Slide 1 of 10
DEVAN cover
ANANTA [COMPLETED] cover
ALKANTARA || END || Belum Revisi  cover
Anugerah Patah Hati [COMPLETE] ✔ cover
Diary Of an Introvert (REPOST)✔ cover
 First Love Again cover
The Secret That Makes Me Grow [END] cover
ARKALYA (END)  cover
Elegi Rasa : Pergi cover
Vericha Aflyn ✔️ cover

DEVAN

3 parts Complete

Agasa Devan Pratama, bukan laki-laki yang femous disekolah, bukan laki-laki bad boy yang disukai banyak cewek-cewek disekolah, bukan laki-laki playboy yang nembak seluruh populasi cewek disekolah, bukan juga cowok dingin yang suka ngomong singkat seperti kebanyakan cerita diberbagai novel, dia berbeda. Hidupnya memiliki banyak warna, sampai-sampai perempuan bernama Icha Aprilia Renata yang hidupnya biasa-biasa saja tertarik dengan cahaya warna-warni yang dimilikinya. Sampai pada akhirnya mereka berdekatan, mereka tertawa bersama, saling bertukar senyuman dikala setiap tatapan, dan sampai pada akhirnya juga sesuatu yang tak diduga terbongkar. Hingga memunculkan perasaan aneh pada diri Icha, ya.. Icha menyukai Devan, Devan tau. Namun Devan menganggapnya hanya sebatas teman. Seketika warna-warni yang Devan beri berubah menjadi gelap, saat itu juga Icha merasakan sakit untuk kedua kalinya. ~Untuk kamu yang menganggapku sebagai teman. Terimakasih:)~