The Real Boyfriend
  • Reads 8,024
  • Votes 1,711
  • Parts 27
  • Reads 8,024
  • Votes 1,711
  • Parts 27
Ongoing, First published Dec 29, 2020
2 new parts
[Galaxy Series - 1]

| WAJIB FOLLOW SEBELUM MEMBACA YA! | 
• Cover wattpad by: @ceevector_ (ig)

Raina Adriana, seorang penulis wattpad yang sedang berada di bangku SMA. Suatu hari cerita yang ditulisnya menjadi booming di sekolahnya. 

Takdir memang tak bisa ditebak. Tokoh utama di ceritanya memiliki nama yang hampir sama dengan pangeran sekolah yang diidamkan siswi Galaxy, Kevin. 

Apa yang dikatakan pepatah memang benar, mulutmu adalah harimau mu. Hanya karena dirinya mengumpati Kevin dunia nyata dan berharap memiliki kekasih seperti tokoh Kevin, Raina sang author malah memasuki novel buatannya sendiri. Bahkan ia menjadi dirinya sendiri di novel tersebut. 

Terjebak di dunia asing membuat Raina berpikir bahwa dirinya gila, ia berdoa semoga semua itu mimpi, namun itulah yang dialaminya sekarang. Selain itu ada banyak kejadian yang tak Raina duga terjadi dalam ceritanya. 

Lalu bagaimana ia kembali di dunia asalnya? Dan bagaimana rasanya berpacaran dengan tokoh Kevin yang ia idam-idamkan?

Rank: #1 in Fantasy
All Rights Reserved
Sign up to add The Real Boyfriend to your library and receive updates
or
#291sekolah
Content Guidelines
You may also like
ANTAGONIS URAKAN [REPUBLISH] by Cacamarica_zzhh7
25 parts Ongoing
NEW VERSION! "Suutttt Caa," bisik Caca. "Hm?" jawab Eca. "Sttt Caa," "Apwaa?" Eca yang masih mengunyah, menoleh dengan wajah malas. "Ini namanya ikan kembung, kalau Caca kasih air dia tambah kembung ga, Ca?" Sambil menggoyang-goyangkan ikan kembung ke depan wajah Eca. Eca merotasikan matanya, malas meladenin Caca. Dia pun menggambil ikan lain. "Ini namanya ikan bawel, kalau disatuin sama Caca apa emanya ga pusing?" "Kenapa emangnya, Ca?" tanya Caca. "PUNYA ANAK BAWEL SEMUA!" sembur Eca penuh emosi, sampai muncrat ke wajah Caca. ********* Bagaimana jadinya gadis dengan sifat urakan, rendom masuk ke tubuh antagonis? Dia terkenal memiliki sifat buruk di dalam novel tersebut. Yang paling di luar nalar adalah ketika dia suka memfoto cowok kesukaannya secara sembarang tanpa persetujuan orang tersebut, sehingga membuat lelaki di dalam foto itu risih. Lalu bagaimana jadinya, jika dia dikepung para tokoh tampan dan sahabat rendom yang menguji kesabaran. Ini kisah tentang antagonis yang memiliki grup fanbase club. PUNYA TEMAN TUKANG NGEGAS? GAS BALIKLAH! ⚠️PLAGIAT JAUH JAUH SANA! ⚠️MENGANDUNG KATA KATA KASAR TIDAK BAKU, YANG ADA BAKU HANTAM. Note! Cerita ini murni khayalan saya sendiri, jika ada kesamaan tempat, nama tokoh, dan sebagainya itu hanya kebetulan. Start 8/8/2023 Finished 21/10/2023 Rank🏆🏅 # 1 putihabuabu 16/8/23 # 13 humor 17/8/23 # 1 anakmotor 18/8/23 # 1 gaje 6/9/23 # 1 barbar 10/9/23 # 1 anaksekolah 17/9/23 # 1 jenniekim 29/9/23 # 1 absurd 17/10/23 # 1 random 22/12/23 # 1 fantasy 7/1/24
You may also like
Slide 1 of 10
Become Antagonist cover
Suddenly I'm Become Babu!  cover
Become An Antagonist  cover
Change Destiny cover
MAHESA cover
Tunangan Pemeran Utama Laki-laki cover
My Dangerous Junior [END] cover
ANTAGONIS URAKAN [REPUBLISH] cover
Cool Boy Vs Bad Girl [REVISI] cover
Becomes An Extra In The Novel cover

Become Antagonist

29 parts Ongoing

Reana tidak percaya apa yang telah terjadi padanya. Ini sangat mustahil, bagaimana mungkin? ia menjadi seorang antagonis? di dunia novel?!! ayo kita saksikan perjuangan Reana menjadi seorang antagonis dalam novel yang ia baca beberapa saat lalu. ___ [Karya murni hasil dari pemikiran sendiri, dan mungkin ketikannya masih berantakan, karena ini juga termasuk karya awal aku.] Jangan lupa follow sebelum membaca! Publish :: 22.11.24 End ::