Takdirku Untukmu (END)
  • Reads 190,756
  • Votes 13,379
  • Parts 53
  • Reads 190,756
  • Votes 13,379
  • Parts 53
Complete, First published Dec 30, 2020
📚 Spiritual - Romance 
"Saya gak gigit kok, gak perlu takut," ucap Rafa di tengah-tengah kesunyian mobil, membuat Aida tercenggang.

Dila yang sedang menunduk sambil memegang erat cardigannya sontak menatap ke arah depan, mendapati suara tawa Aida dan Rafa di depan, jantung Dila semakin abnormal.

"Kenapa takut sih? Bang Rafa bukan karnivora kok," ujar Aida yang membuat Dila meringis malu.

"Saya omnivora." Rafa lalu terkekeh, tanpa menghadap ke arah belakang.

"Bang Rafa itu omnivora, dia makan nasi, makan ayam, makan sayur, makan hati juga." Aida terkekeh pelan sambil memukuli pundak Rafa pelan.

"Eh, saya memang suka hati ayam kok," tutur Rafa begitu asyik mengobrol dengan Aida.

"Bukan hati ayam, Bang tapi hati Abang yang udah karatan karena udah lama gak disinggahi," ucap Aida yang membuat Dila tersenyum tipis.

"Abang masih menuju halal, tunggu beberapa bulan ke depan," ujar Rafa yang membuat Dila penasaran, eh sedikit.

📚Cover dibuat dari gabungan pict 
Pinterest.
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add Takdirku Untukmu (END) to your library and receive updates
or
#6takdir
Content Guidelines
You may also like
Relung Hatiku♥️ Ending  by Ans_Mahar155
41 parts Complete
hidup itu dikelilingi cinta dan tantangan (cobaan) yang harus kita lawan untuk menyelesaikan nya, selain doa diperlukan usaha, jangan sampai putus asa, karna usaha yang gigih tak akan sia sia, awal hidup memang bahagia, namun belum tentu berakhir menderita karena sungguhnya tujuan nya berakhir dengan bahagia. Ghina naffia Aulia gadis cantik keturunan indo-jawa ini memiliki wajah yang sangat damai, orang Jawa sering memuji nya dengan sebutan Ayuu yang artinya cantik, hidup di sebuah perkampungan bersama Abi dan bunda nya, ia juga mempunyai adik bernama Azar Alfa Riski, Ghina merupakan seorang sarjana pendidikan seni rupa, dia sangat berbakat dalam hal melukis, Hidup seketika berubah ketika dia di harus kan memenuhi keinginan kakek nya untuk di jodohkan, bersama seorang abdi negara yang merupakan salah satu cucu dari sahabat kakek nya yang dulu sangat berteman dekat, ya kakek ghina abdi negara berbeda dengan Abi nya yang memilih profesi sebagai servis elektronik, pertemuan mereka berjalan tidak sesuai semua sering tertunda di akibat kan kesibukan abdi negara itu dan itu membuat ghina bahagia dan menjadi alasan bahwa dia tidak serius terhadap ghina dan meminta untuk dibatalkan perjodohan nya, namun kakek ghina bersitegang akan tetap melakukan nya sampai semua keinginan nya terpenuhi, sehingga pada akhirnya mereka pun bertemu dengan waktu dan tempat yang sangat tidak tepat, karna mereka bertemu saat ghina sedang bersama teman nya khaynan Alzam teman semasa SMA sampai sekarang, mengenal dekat keluarga ghina dan pemuda baik yang santun, pertemuan itu membuat keraguan dipikirkan addrica gusstama seorang abdi negara yang tegas,cuek, dingin, dan ketus, bagaimana hubungan mereka nanti nya ?, pantau in terus recesses of my heart (relung hatiku ) Jangan lupa tinggalkan kesan selamat membaca :) jangan lupa follow sebelum baca, nanti di follback
Wa'alaikumsalam My Possessive Husband [END] by Animulyani21
15 parts Complete
𝗦𝗘𝗤𝗨𝗘𝗟 𝗔𝗦𝗦𝗔𝗟𝗔𝗠𝗨'𝗔𝗟𝗔𝗜𝗞𝗨𝗠 𝗠𝗬 𝗪𝗜𝗙𝗘 𝐒𝐄𝐋𝐄𝐒𝐀𝐈 [𝐏𝐀𝐑𝐓 𝐋𝐄𝐍𝐆𝐊𝐀𝐏] [𝗦𝗽𝗶𝗿𝗶𝘁𝘂𝗮𝗹-𝗥𝗼𝗺𝗮𝗻𝗰𝗲] ⚠️𝗔𝗪𝗔𝗦 𝗕𝗔𝗣𝗘𝗥⚠️ 𝗙𝗼𝗹𝗹𝗼𝘄 𝗮𝗸𝘂𝗻 𝘄𝗮𝘁𝘁𝗽𝗮𝗱𝗸𝘂:) ⚠️𝗗𝗜𝗟𝗔𝗥𝗔𝗡𝗚 𝗣𝗟𝗔𝗚𝗜𝗔𝗧⚠️ •••• Arkanza, lelaki yang mengubah hidupnya, hingga sekarang bisa merasakan kehangatan keluarga. Membuat Aresha berulang kali selalu bersyukur karena telah diberi suami seperti Arkanza di dunia ini. Takdir Allah, memang tidak terduga sekalipun, dirinya yang hanya gadis desa, sekarang bisa hidup bahagia bersama lelaki sholeh dan mapan seperti Arkanza. Namun, yang membuat Aresha kesal yakni, sifat posesif dari sang suami. "Sayang, jangan deket-deket tukang sayur itu, Mas gak suka," ujarnya disambut putaran mata oleh Aresha. "Kalau Resha gak deket sama Akang Mamat, nanti Resha gak bisa belanja buat-" "Mas akan suruh Faisal buat belanja," potongnya membuat Aresha berdecak kesal. "Mas Arka nyebelin! "Iya, Mas mencintaimu!" •••• #penasaran? Langsung cek ya:) Start : 10 Agustus 2021 End : 28 Desember 2021 𝗖𝗘𝗥𝗜𝗧𝗔 𝗠𝗨𝗥𝗡𝗜 𝗔𝗦𝗟𝗜 𝗗𝗔𝗥𝗜 𝗣𝗘𝗠𝗜𝗞𝗜𝗥𝗔𝗡 𝗦𝗘𝗡𝗗𝗜𝗥𝗜. © Images from pinterest
You may also like
Slide 1 of 10
Love In The Purple Sea cover
Alim ( Completed ) cover
Kau Datang Dengan Membawa Janjimu [LENGKAP] cover
Hantu Tampan Nakal cover
Relung Hatiku♥️ Ending  cover
Wa'alaikumsalam My Possessive Husband [END] cover
Determinan (END) cover
MENGULANG KISAH [END] cover
lintasan cinta  cover
Be With You [END] cover

Love In The Purple Sea

46 parts Ongoing

Jangan baca kalau cuma mau plagiat!! Gua nggak ikhlas!! Lu plagiat, nyolong ide, seluruh dosa gue lu yg tanggung, aamiin. Dax, bangun di sebuah kamar hotel dalam keadaan telanjang bersama dengan seorang wanita yang bukan pacarnya. Setelah mengetahui wanita itu ternyata staff hotelnya, Dax langsung memecatnya agar pacarnya tidak mengetahui malam panas itu. Tapi benarkah rahasia bisa di simpan selamanya? Atau malam panas itu akan membongkar rahasia lainnya? . . . Most Impressive Ranking 11-11-2024 #1 - arrogant 11-11-2024 #3 - newadult 11-11-2024 #5 - cold 15-11-2024 #4 - lovehate 15-11-2024 #8 - 1821 14-12-2024 #3 - lovestory