The Player VS The Playing | TAMAT✔
  • Reads 955,067
  • Votes 82,852
  • Parts 32
  • Reads 955,067
  • Votes 82,852
  • Parts 32
Complete, First published Dec 31, 2020
Menjadi gadis paling yang tidak menonjol adalah tujuan Andrea. Selama hidupnya, Ibunya tidak suka jika ia berdandan berlebihan memperlihatkan kemolekan. Jadi gadis yang sederhana, adalah poin yang Ibunya ajarkan. 

Andrea tidak pernah sekalipun mengubah penampilan yang sudah ditetapkan oleh Ibunya. Sejak kecil, kacamata berbatang hitam besar dan bulat, rambut yang tidak boleh di gerai, baju yang tertutup adalah keharusan yang tidak boleh diubah. 

Sayangnya, peraturan kerja sebagai Tim Kreatif di suatu perusahaan televisi terbesar di Indonesia membuat Andrea harus merubah penampilannya berubah dan semenarik mungkin. Ibunya tidak akan suka, dan tidak akan pernah setuju. 

Ia pergi keluar dari rumah dan hanya berbekal kosan, dan uang gaji yang ia pakai untuk kebutuhan hidup. Sisanya, hidupnya malah menemukan beberapa hal baru yang terdapat dari CEO-nya. Sayangnya, Andrea hanya lah gadis polos minim pengalaman yang hidupnya dimanfaatkan banyak orang-orang Borjuis itu. 

Apakah Andrea akan menyesal keluar dari rumah dan pergi meninggalkan Ibunya? Atau mungkin.. Andrea akan bersikap tenang dan berusaha menyembunyikan kekacauan hidup dari Ibunya?
All Rights Reserved
Sign up to add The Player VS The Playing | TAMAT✔ to your library and receive updates
or
#528love
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Hello, KKN! cover
Trapped With My Brother Friend cover
WABI-SABI✓ cover
Reveuse cover
FORBIDDEN DESIRE (21+) cover
Radial Sentrifugal [COMPLETED] cover
Istri kecil Tuan muda Adtmajaya  cover
Dark Love cover
It's Nothing Changed cover
BROKEN HOME  cover

Hello, KKN!

46 parts Ongoing

"Pertunangan kita ini harus dirahasiakan!" Begitu kesepakatan Kama dan Gege sebelum keduanya melakukan kegiatan KKN 111 Desa Welasasih. Hubungan pertunangan yang hanya diinginkan oleh dua pasang orangtua sementara Kama dan Gege menyatakan tidak saling suka. Yang semua orang tahu Kama punya pacar bernama Laika. Yang semua orang tahu, Gege tidak terikat dengan siapa-siapa. Namun, seiring berjalannya waktu, rahasia yang sederhana ternyata lama-lama ingin menunjukkan diri pada dunia. Ternyata, Kama tidak terima saat banyak laki-laki yang mendekat pada Gege dan menyatakan suka. Ternyata, usaha Gege sia-sia saat diingatkan bahwa cinta pertamanya adalah Kama. Ketegangan terus berkembang, hingga semua masalah bermunculan dengan sembarangan. Jadi, bagaimana Kama? Kamu tetap pada Laika atau memutuskan kembali pada Gege dan menyatakan suka? 24/11/24