Menjadi kekasih atau pendamping seorang bintang ternama memang suatu hal yang ingin dirasakan oleh seorang fans. Namun dibalik itu semua, nyatanya tak seindah apa yang di bayangkan. Menjadi kekasih seorang bintang ternama mungkin bisa saja mendorong seseorang untuk masuk ke dalam jurang kehancuran. Kim Jennie awalnya befikir, bahwa dirinya adalah wanita yang sangat beruntung di muka bumi ini. Tapi, setelah ia berjalan lebih jauh bersama Kim Taehyung kekasihnya Jennie menjadi tau. Ternyata, menjadi seorang kekasih bintang ternama bukanlah hal yang sangat menyenangkan, melainkan hal yang sangat ingin ia tinggalkan. Hidupnya penuh gangguang, tak pernah sekalipun ia hidup merasa tenang. Selalu saja banyak manusia-manusia iri yang mencoba menjatuhkannya. Awalnya, ia pikir dengan adanya Taehyung hidupnya bisa lebih berarti, dan jauh dari gangguan orang-orang yang tak menyukainya. Tapi itu semua hanyalah mimpi yang sia-sia. Persetanan dengan gelar seorang kekasih Kim Taehyung atau seorang lucky fans. Jennie hanya ingin merasakan kehidupan yang tenang, terjauhkan dari kalimat-kalimat keji yang selalu menghantui pikiran dan gendang telinganya. "Jennie-ya, jebbal" "Andwae, aku muak Kim Taehyung. Aku muak dengan semua ini. Kau dan semuanya adalah orang jahat."