Catatan sang Musafir (Completed)
  • LETTURE 7,402
  • Voti 1,613
  • Parti 36
  • LETTURE 7,402
  • Voti 1,613
  • Parti 36
Completa, pubblicata il gen 05, 2021
Dunia terlalu luas bagi mereka yang menenggelamkan diri di sudut kamar. Namun, terlalu sayang dilewatkan bagi mereka yang suka berpetualang.

Dalam perjalanannya mencari jati diri, Asgard Al Fatih menemui banyak karakter manusia. Mulai dari yang dikatakan orang-orang sebagai pendosa, sampai yang mengagung-agungkan diri layaknya tangan kanan Yang Kuasa. 

Perjalanannya dimulai dari tanah kelahiran sang ibu, Oslo, Ibukota Norwegia dan akan diakhiri di tanah dakwah sekaligus tanah air ayahnya, Indonesia. Pelosok-pelosok negeri akan ia jajaki, tak terkecuali budaya, politik, kehidupan beragama, hingga sejarah di dalamnya.

Dalam jurnal Asgard, banyak pertanyaan yang akhirnya terjawab lewat perjalanan panjang itu. Keberadaan Tuhan, alasan berkeyakinan, rindu tak berkesudahan, juga keplatonikan cinta.

Jangan kira bahwa petualangan Asgard mulus tanpa hambatan. Ia hampir goyah saat dipertemukan dengan seorang perempuan ateis berdarah Tionghoa kelewat kritis yang lontaran pertanyaannya membuat lelaki itu bungkam. 

Akankah lelaki yang dinamai sesuai nama salah satu penguasa Utsmaniyyah itu, menemukan dirinya secara utuh saat menginjakkan kaki di negeri Seribu Candi? 

Siapkan diri dan mari berpetualang denganku,
Amaranteya.
Tutti i diritti riservati
Iscriviti per aggiungere Catatan sang Musafir (Completed) alla tua libreria e ricevere aggiornamenti
oppure
#16jurnal
Linee guida sui contenuti
Potrebbe anche piacerti
Ukhti Girl Love Story  di cakrawalavel
51 parti Completa
[ T E R B I T ] Cerita ini aku tulis waktu SMP. Tulisan nya gak terlalu bagus. Maklumin ya. Versi Wattpad dan cetak, berbeda ya. (Versi novel lebih rapi PUEBI nya, dan gak bingung.) -Author. Intan, adalah gadis bercadar bahkan suka memakai niqab, di jodohkan oleh seoarang Ceo perusahaan besar. Bisa di sebut juga seorang Casanova yang tak lepas dari dunia malam. Ini benar-benar mengejutkan. Katanya, jodoh itu cerminan diri, lantas apakah kata itu hanya akan menjadi angan belaka untuk Intan? Gadis itu selalu di temani oleh ketiga sahabatnya yang selalu siap membantunya kapan pun. Sebut saja Nasywa, Nuriza, dan Nailah. Nasywa, seorang wanita muslimah yang merupakan sahabat nya Intan, juga harus terjerat kisah cinta yang begitu rumit. Tembok diantara mereka benar-benar kuat. Perbedaan agama membuat kedua insan itu bingung sendiri. Gadis itu dibuat jatuh hati pada pria tampan blesteran Spanyol yang tengah mencari ibunya di Indonesia. "Tasbih di tangan ku, tak bisa bersanding dengan kalung salib di leher mu." -Nasywa- Bagaimana kisah mereka? Apakah Intan mampu merubah sifat sang suami yang benar-benar naudzubillah? Walaupun seorang Casanova, Ivan tetap saja dingin pada wanita lain seperti karyawannya. Karena wanita hanyalah mainan baginya. Dan perusahaan pria itu benar-benar sukses. Lalu Bagaimana dengan Nasywa? Apakah Nasywa bisa bersatu dengan pujaan hatinya maskipun sebenarnya semesta tak mengizinkannya. [TERBIT] Tersedia di Shopee : storebooks07 Versi cetak berbeda! Plagiat dosa :) Untuk kamu yang baca cerita ini, saya minta votenya ya, thank u so much! Happy readding! (Mau revisi, tapi sibuk, jadi pahamin aja ya bahasanya, dan maaf kalau berantakan, karena ini versi wattpad.) #1 - cold / 11 Maret 2021 #1 - intan / 12 Maret 2021 #1 - dijodohkan / 1 Januari 2021 #1 - muslimlovestory / 2 Desember 2020 #1 - perjodohanpaksa / 26 November 2020 #1 - couplehalal / 26 November 2020
Potrebbe anche piacerti
Slide 1 of 10
ATHARRAZKA 3: Zyana cover
Laut Memanggil  cover
Binar  cover
Shafa  cover
WELCOME TO MY SCARY HOME(TAMAT✔) cover
Ukhti Girl Love Story  cover
Kesempatan (Completed)  cover
GUS AZZAM (TERBIT) cover
In Another Love Return [END] cover
Mencari Hati Aditya  cover

ATHARRAZKA 3: Zyana

56 parti In corso

[A DAN Z UNIVERSE] Dibaca berurutan: A dan Z, ATHARRAZKA, ATHARRAZKA 2: Aryan, ATHARRAZKA 3: Zyana. Zyana Falisha Atharrazka, anak perempuan semata wayang Abyan dan Zara, tumbuh besar tanpa bimbingan kedua orang tuanya, tetapi ia memiliki seorang Kakak yang selalu berusaha memberikan yang terbaik untuknya. Siapa sangka, Zyana yang terlihat sangat penurut, justru menyimpan rahasia besar, hingga akhirnya sang Kakak memutuskan untuk menjodohkan Zyana dengan seorang pria kepercayaan di Pesantren milik orang tua mereka. Akankah Zyana menerima perjodohan tersebut dengan lapang dada? SELURUH ALUR CERITA MURNI HASIL PEMIKIRAN SENDIRI, TIDAK MENJIPLAK KARYA LAIN. MOHON MAAF JIKA ADA KESAMAAN ALUR, TOKOH, TEMPAT, KEJADIAN DAN YANG LAINNYA. Ranking: #1 in Pesantren [25/10/24]