Because It's You
  • Reads 3,832
  • Votes 362
  • Parts 3
  • Reads 3,832
  • Votes 362
  • Parts 3
Ongoing, First published Jan 05, 2021
Warning! 

Konten dewasa!

Anak dibawah umur harap menyingkir🤭



Shin Hye, wanita cantik yang enggan kembali menjalin hubungan dengan lawan jenisnya karena kegagalannya di masa lalu meninggalkan trauma mendalam yang tak kasat mata. Bertahun-tahun ia melarikan diri dan bersembunyi dari luka menganga yang menyiksa. Berharap lukanya akan sembuh seiring waktu berlalu. Menjaga jarak serta membangun tembok setinggi-tingginya agar tidak tertembus oleh pria manapun. Berharap dengan begitu ia tidak akan pernah lagi mengalami yang namanya patah hati.

Shin Hye bahkan berniat tidak akan menikah lagi.

Tapi semua mulai berubah saat ia berjumpa dengan pria asing yang membuatnya berani menghadapi luka itu. Pria tampan yang dengan mudahnya berhasil membuatnya kembali tersenyum hanya dengan hal sederhana dan guyonan receh. Pria tampan yang diam-diam menghadirkan perasaan aneh dalam dirinya. 

Sayangnya sebuah kenyataan pahit menghantam Shin Hye di saat dirinya mulai berharap.
Pria itu ternyata  mahasiwanya sendiri sekaligus
sahabat dekat adiknya.

Banyaknya perbedaan diantara mereka serta statusnya yang pernah gagal membuat Shin Hye rendah diri dan memilih menjauh. 

Namun semakin kuat tekad Shin Hye untuk menjauh, semakin gigih pula pria itu mendekatinya. 

Akan kah Shin Hye menyerah pada ego dan rasa takutnya atau justru pria itu yang lebih dulu menyerah karena rasa lelah?
All Rights Reserved
Sign up to add Because It's You to your library and receive updates
or
#87kesabaran
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Serena'de cover
Duke's Grip cover
Little Dumplings cover
Mencintai Suami Bu Dosen (Taekook - GS) (On Going)  cover
MATHERA cover
GO BACK TO YOU || Markhyuck cover
antagonis wife  [END] cover
Stars Behind the Darkness 2 cover
ESHA🍓 cover
MENJADI BABY SITTER  cover

Serena'de

91 parts Ongoing

Mayor Teddy menyebut Diajeng Serena sebagai Ratu 1001 Modus. Dua tahun terakhir menjalin hubungan tanpa status tak membuat Teddy menjawab soal kepastian. Lewat tuts piano setelah pertengkaran mereka kala itu, Serena menyuarakan perasaannya. Tentang sakitnya, tentang kecewa dan tentang ikhlasnya. Serena pernah meminta Teddy mempersembahkan satu lagu untuknya yang ia abaikan, tapi kala itu tanpa diminta Teddy menekan tuts piano demi Serena.