Rendy Aldebaran, siapa yang gak kenal dengan most wanted Galaxy International School? si badboy biang rusuh dan playboy tingkat akut. Ketua geng motor Black Devil yang paling di takuti. Azalea Ziefanya yang sering dipanggil Anya. Seorang gadis pemalu, cantik dan polos yang notaben nya sangat mencintai rendy. Siapa sangka jika Anya ternyata secret admirer Rendy Aldebaran? Rendy hanya tau Anya, tapi Anya sangat tau tentang Rendy. Bahkan Anya sangat mencintai Rendy. Gimana jadinya jika mereka di pertemukan dan Rendy akhirnya jatuh cinta kepada gadis polos bernama Azalea Ziefanya? - ♪ - Anya berjalan tergesa gesa di koridor sekolahnya menuju ruang kelas Brukkk... "Akkhh" pekik Anya yang tak sengaja menabrak Rendy. iya Rendy Aldebaran, seseorang yang Anya sangat cintai. "sorry manis, lo gapapa kan? lain kali jalan liat liat ya" ucap Rendy sambil mengedipkan sebelah matanya. bunda tolong Anya, ini jantung deg-deg an dibilang manis sama Rendy. -pekik Anya dalam hati.All Rights Reserved
1 part