Kisah antara si putri dan tuna daksa yang diam-diam menulis kisah mereka dalam sebuah surat. Saling tersenyum, saling murung, saling bahagia yang mereka beri di balik sebuah kertas bertinta hitam. Watak putri yang tidak baik, perlahan hidupnya menjadi lebih apik karena aturan dari surat si kasih. Orang itu membuat putri lebih baik. Tapi, ini adalah romansa di mana kasta masih dipandang penting oleh semua orang. Seperti mencari jarum di tumpukan jerami, kesempatan mereka menaut cinta sangat tipis. © All rights reserved, 2021 #Merran.