1/2 Jam; Stuck With You ✓ (Repost)
  • Reads 144,054
  • Votes 12,206
  • Parts 30
  • Reads 144,054
  • Votes 12,206
  • Parts 30
Complete, First published Jan 10, 2021
Mature
[END] Menurut sebuah filosofi, tulang punggung diciptakan untuk melindungi tulang rusuk, yang mana itu adalah gambaran paling logis tentang perempuan dan laki-laki. 

Namun, bagi Anyelir semua laki-laki hadir hanya untuk menyemai luka hingga ia sulit mempercayakan hatinya. Sementara bagi Anggara, mendiang kekasihnya adalah perempuan terakhir yang membawa pergi seluruh isi hatinya. Sampai-sampai ia percaya perempuan lain tak akan bisa membuatnya bertekuk lutut.

Akan tetapi, kerjasama antar perusahaan keluarga memaksa mereka berdansa di atas kontrak nikah. Anyelir punya persepsi gila soal cinta, sedangkan mendiang kekasih Anggara adalah sandungan kerikil pertama sebelum kerikil-kerikil lainnya.

Di manakah dansa mereka berakhir? Salam perpisahan atau sebuah perjalanan baru?


First Published 2021

Update tiap Sabtu atau Minggu
All Rights Reserved
Sign up to add 1/2 Jam; Stuck With You ✓ (Repost) to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
AFTER RAIN [48] | {Completed} (DelShel, ZeeSha, Greshan & CH2)  by reevenar
101 parts Complete
Ini bukan kisah tentang hubungan antara dua anak manusia yang saling mencintai. Bukan pula cerita kehidupan rumah tangga dengan masalah orang ketiga di dalamnya. Ini adalah kisah dimana orang yang kamu pikir tidak akan pernah menyakitimu, justru adalah orang pertama yang membuatmu terluka. Orang yang paling kamu percaya tak akan mungkin tega menusukmu, tapi nyatanya ia menikammu dari belakang. Ini adalah kisah dimana kehilangan paling menyakitkan adalah sebuah perpisahan paksa yang disaksikan oleh mata dan kepalamu sendiri. Trauma akan setelahnya, tentu saja. Apa lagi saat kau tau bahwa semuanya sudah direncanakan. Ini adalah kisah dimana kenyamanan dan kedamaian yang berjalan sejauh ini hanyalah sebuah ilusi ketenangan sebelum badai. Persahabatan, kekeluargaan, dan pertemanan yang paling erat, adalah awal dari kehancuran itu terjadi. Sebuah pengkhianatan, kesalah-pahaman, kebohongan, dan manipulasi. Bahkan si jenius paling gila pun juga turut andil di dalamnya. Lalu kemudian, secara perlahan mulai muncul ke permukaan. Gracia, Azizi, dan Reva, adalah anak dari pasangan Gistavo Richi Albarach dan Dea Angelia. Memiliki kisah masalalu yang pelik sampai Gito harus menyembunyikan hal itu dari anak dan istrinya. Apa masalahnya? Ashel dan Celine, dua anak yang selamat dari tenggelamnya kapal pesiar pada malam tahun baru. Kejadian itu sudah 10 tahun lalu berlalu. Konon katanya, kecelakaan kapal itu adalah sebuah pembunuhan berencana yang dilakukan oleh musuh dari ayah mereka. Siapa? Dan kenapa? Profesor jenius yang terobsesi dengan eksperimen-eksperimen gilanya tengah mengincar keluarga dari pemilik usaha pertambangan batu bara terbesar di Asia. Ia mengutus 3 orang anak remaja dari panti asuhan yang ia dirikan sebagai mata-mata alias spy. Siapa mereka? Apa saja yang mereka lakukan? Mari kita cari jawabannya dengan ikuti cerita berikut. ©ReevenAR All Right Reserved 2022 Dilarang menyalin, menjiplak, atau mengembangkan cerita tanpa izin.
You may also like
Slide 1 of 10
Partikel Badai Mars (Tamat) cover
Just an escape cover
Returning The Favor cover
Home. [End] cover
a piece of peace cover
Kindle a Candle [✓] cover
Playing With Fire cover
COMFY-Versation cover
AFTER RAIN [48] | {Completed} (DelShel, ZeeSha, Greshan & CH2)  cover
Upside Down cover

Partikel Badai Mars (Tamat)

59 parts Complete

"Di tempat ini, anggap kita bukan siapa-siapa. Jangan banyak tingkah." -Hilario Jarvis Zachary Jika Bumi ini adalah planet Mars, maka seluruh kepelikan hidup Ratu Marsha adalah lontaran partikel debu yang terus beterbangan di planet keempat tata surya. Jangan bayangkan hidup Matcha berlangsung indah seperti ratu yang keinginannya selalu terpenuhi dengan harta warisan melimpah. Matcha ... jauh dari segala standar yang diimpikan oleh banyak gadis. Hidupnya menyeramkan dan semakin seperti neraka setelah bertemu Hilario Jarvis Zachary pada malam suram di sebuah ruang penyiksaan yang membawa Matcha terjebak dalam Asrama 665 Universitas Pakubandanu. Di kampus, tak ada lagi Matcha dengan pakaian lusuh, usang, dan kedodorannya. Mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis UPD hanya mengenal Ratu Matcha yang cantik, sensual, mempesona, juga dengan tingkat kesongongan yang melebihi tingginya Olympus Mons di planet Mars. Para lelaki mata keranjang di UPD tidak tahu kalau Matcha yang senang berpenampilan menggoda itu adalah seorang istri dan ibu dari bayi berusia enam bulan. (FOLLOW AUTHOR SEBELUM MEMBACA! BEBERAPA PART DIPRIVATE SECARA ACAK) Start: 17 Juli 2024 End: WARNING: 18+ AN: Ambil baiknya, buang hal buruknya🧚♀️ [harsh words, violence, sexuality, and criminality]