"Hasil autopsinya sudah keluar, Pak. Selain benturan pada kepala, luka di kaki gadis itu diduga akibat gigitan manusia. Juga ada beberapa bekas cakaran di kakinya."
"Bagaimana bisa? Kau liat sendiri kan, kakinya hancur?"
"Iya, Pak. Tapi hasil autopsi mengatakan demikian."
Fano dan Juan bertatapan, "Maukah kau mengigit kaki seseorang hingga hancur?"
"Pertanyaan apa itu?! Itu menjijikkan!"
Fano hanya mengangguk. "Kurasa Pak Yudi juga tidak akan melakukannya kecuali dia sudah kehilangan akal!"
***
(sam)BungKar(ya) adalah event pertama dari Tjakrawalabooks yang dimana, 15-16 penulis berbakat akan membuat sebuah cerita tanpa berdiskusi tentang outline, konflik, dan klimaks dari cerita. 15-16 penulis tersebut hanya sepakat dengan satu genre yang sama.
Diawali oleh seorang penulis beruntung yang mendapat undian nomor 1 untuk menulis Bab pertama, penulis lain akan bergantian merangkai nasib karakter sampai cerita berakhir. Kali ini, tidak hanya pembaca yang akan penasaran dengan akhir dari cerita, tapi juga para penulis tersebut.
"Glamourians" oleh kelompok Batch 3 dari BungKar vol.1: Lucidry.
Nama-nama akun penulis masing-masing bab akan dicantumkan di bagian atas cerita. Para pembaca dimohon untuk mendukung mereka semua dengan memberikan vote, serta komentar membangun pada setiap Bab. Apabila berkenan, pembaca juga dapat mengunjungi halaman wattpad masing-masing penulis dan memberikan mereka dukungan di sana.
Selamat membaca.
-Tjakrawalabooks
Kisah dari perjalanan hidup Becky seorang impoten, Freen perempuan mandul dan seorang anak kecil usia 3 tahun.
Ketika takdir mempermainkan garis kehidupan sebelum mempertemukan kedua benang merah ..
Ini cerita diluar nalar banget... Diluar imajinasi kalian... Dan gak relate sama kehidupan..
BXG YA..