LUST LIE & LOVE
  • Reads 283
  • Votes 10
  • Parts 22
  • Reads 283
  • Votes 10
  • Parts 22
Complete, First published Jan 15, 2021
Mature
Bukan perkara mudah ketika menjadi sekretaris pribadi seorang Renata, jika dibandingkan dengan jabatan CEO yang selalu dipegang oleh Marlon. Meski demikian, menjadi sekretaris Renata menjadi kesenangan tersendiri bagi Marlon. Selain karena ia menjadi lebih mudah untuk mencari kelemahan perusahaan Renata namun juga karena ia menjadi semakin tahu seperti apa pribadi Renata, betapa kerasnya pendirian wanita itu sekaligus betapa rapuhnya sosoknya yang selalu terlihat kuat. Meski ia selalu mengelak ketika hatinya mengatakan bahwa ia sudah peduli kepada Renata.
Renata memegang bibirnya. Rasa Marlon masih ada disana, tidak hanya di bibirnya, namun juga di wajahnya, dan tubuhnya. Demi Tuhan! Renata ingin sekali mengenyahkan semua fantasi yang ia rasakan saat ini. Namun ia tidak bisa. Lemahkah ia? Pada seorang laki-laki yang hanya menjadi sekretarisnya?  Renata berpikir ini sudah salah sejak awal. Peristiwa kecelakaan Melisa, membuat Renata berpikir Marlon sebagai sosok yang berbeda hingga rasa aneh ada didirinya ketika Marlon membuatnya kesal tanpa sebab, membuatnya bingung dan menjadi lemah. Namun apa yang bisa ia lakukan ketika sebuah peristiwa kembali menjatuhkannya dan membuat ia memerlukan Marlon kembali? Sampai akhirnya kebohongan Marlon pun terungkap dan membuat Renata menelan kenyataan bahwa ia telah salah mencintai seseorang. Meski dengan lantang Marlon mengatakan bahwa laki-laki itupun mencintai Renata.
All Rights Reserved
Sign up to add LUST LIE & LOVE to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Trapped With My Brother Friend cover
Transmigrasi Seksi Bumil  cover
Just an escape cover
FORBIDDEN DESIRE (21+) cover
Dark Love cover
Love from Sleeping Beauty  cover
Istri kecil Tuan muda Adtmajaya  cover
Obsession cover
Hello, KKN! cover
Partikel Badai Mars (Tamat) cover

Trapped With My Brother Friend

33 parts Complete

⚠️WARNING. THIS BOOK CONSIDERED FOR 19+. PLEASE BE WISE! _____ Blurb : Gabriella Aphrodite Ciero, Orang-orang terdekatnya sering memanggilnya Gabbie. Selain suka memasak dan kucing, gadis itu juga suka memperhatikan sahabat Kakaknya, Ares Lucian Mateo. Gabbie tidak pernah tidak terpesona melihat ketampanan dan kharisma pria itu. Sayangnya, Ares tidak begitu memperhatikannya dan hanya menganggap Gabbie sebagai adik dari sahabatnya. Namun, satu malam merubah segalanya...