Pernikahan Kampret (Tamat)
  • Reads 483,158
  • Votes 37,742
  • Parts 31
  • Reads 483,158
  • Votes 37,742
  • Parts 31
Complete, First published Jan 15, 2021
Ini tentang seorang gadis bernama Dillora Wijaya, gadis baik dan periang yang disukai semua orang. Hidup sendiri di sebuah padatnya ibu kota , tidak membuat ia kesepian.

Hingga suatu hari, bosnya di tempat dirinya bekerja menawarkan sebuah pernikahan tanpa cinta.

Awalnya dirinya merasa kaget, dan menolak.
Tapi setelah di pikir-pikir, ia pun menerimanya.

"Pak, saya terima tawaran bapak!" 

"Tawaran? Tawaran apa?"

"Ah, lupain, mungkin saya salah dengar."

"Ok, besok kita menikah."

Dari sanalah, kehidupannya berubah.


.............................................
15, January 2021.
All Rights Reserved
Sign up to add Pernikahan Kampret (Tamat) to your library and receive updates
or
#5baik
Content Guidelines
You may also like
Good Scenario (COMPLETED) ✔️ by WahyuYuky
35 parts Complete
Romance-Comedy (Arsaka Series 1) Jika cinta tidak lagi menjadi alasan untuk saling percaya. Jika cinta seolah hanya kamuflase dari kalimat "Aku mencintaimu". Jika cinta hanya untuk memperluas rasa sakit yang telah tercipta. Lalu akankah cinta mereka kembali mendapat pelita untuk sekedar menciptakan bahagia? Queenera Alika, seorang wanita karier yang sukses di usia mudanya lagi lagi harus merasakan sakitnya patah hati karena merasa terkhianati oleh sosok Rabel, lelaki yang sebelumnya sangat ia cintai. Perpisahan mereka menyembunyikan banyak rahasia besar yang masih tersembunyi dan belum sempat terungkap karena kesalahpahaman di masa lalu. Namun jika tiga tahun kemudian mereka kembali di pertemukan akankah rahasia besar di antara mereka terungkap dan kesalahpahaman di masa lalu menemui titik terangnya? Masih adakah cinta di hati Queenera saat Rabel berusaha keras meyakinkan dan membuat perempuan itu kembali percaya? Akankah di akhir kisah mereka kembali bersama? Dan satu hal terakhir, ternyata mereka adalah tetangga rumah. Bagaimana kelanjutan kisah mereka? Yuk ikuti, jangan sampai terlambat! _________________________________________ "Ner, kalau Rabel masih cinta sama lo gimana?" "Gak mungkin, dia gak pernah cinta sama gue!" "Kan gue bilang kalo misalnya" "Tetap gak mungkin. Dia udah pernah nikah sama Rosa, dan jadiin gue pelarian. Lo mau gue gimana? Pura-pura gak tau terus makin bego karna cinta sama dia?" "Jadi kamu masih cinta sama aku ya, Queen!" _________________________________________ Start: 27 Oktober 2020 Finish: 01 Januari 2021 Ayoo kita main roller coaster lewat cerita ini. Aku siap bawa kalian terjun bebas setelah melambung tinggi❤😀 Lanjutan kisahnya langsung masuk ke Prolog yaa❤
You may also like
Slide 1 of 10
Mantan I Love You! ✔ [ PROSES REVISI ] cover
Be a Good Mother (TAMAT) cover
[05] Puppy Love ✔ cover
Good Scenario (COMPLETED) ✔️ cover
Cold Produser Love (COMPLETE) cover
Melt Your Heart  cover
CLBK Cinta Lama Belum Kelar ✔ cover
PROMISE [END✅] cover
Taking My Neighbors Heart  cover
When We Kiss cover

Mantan I Love You! ✔ [ PROSES REVISI ]

33 parts Complete

( DON'T COPY THIS STORY, PLEASE!! ) 'Patah Hati' adalah pengalamann dimana seseorang akan merasa terkhianati dan kecewa. Pengalaman ini sedang terjadi pada salah satu gadis di SMA Langit, Nindi Arisna. Ia merasa terkhinati dan kecewa besar terhadap Alvin Prayoga, yang sekarang jadi mantannya. Mendengar nama 'Alvin Prayoga' membuat Nindi muak, rasa kesal dan kecewa pada dirinya semakin memuncak. Alvin memanglah cowok pengecut yang pernah ada, menembak Nindi dengan sticky note, mengirim makanan lewat kurir pos yang biasa lewat depan rumah Nindi, dan masih banyak lainnya. Namun, ada sebuah alasan yang mengharuskan ia untuk berhenti bersama Nindi tanpa sepengetahuan gadis cantik itu. ~000~ Nb : Typo merajalela [ PROSES REVISI ] Start : 22 Agustus 2017 Finish : 15 Maret 2018 Highest rank : #1loveyou 180519 #2karyaanakbangsa 180519