Beauty and The Beast
  • Reads 193
  • Votes 32
  • Parts 3
  • Reads 193
  • Votes 32
  • Parts 3
Ongoing, First published Jan 25, 2021
-- Ini cerita tentang Donghyuck, seorang pangeran kerajaan Neo CeiTi, yang memiliki wajah buruk rupa. Keinginannya dalam hidup cuma satu, punya wajah ganteng seenggaknya satu hari. Dia ingin merubah pandangan orang-orang yang buruk kepadanya. Dia tak sejelek itu.

Di sisi lain terdapat Mark, seorang pemuda yang biasa-biasa saja, termasuk ke golongan rakyat biasa di tengah kota. Tapi Mark punya wajah yang ganteng. Gara-gara kegantengannya tersebut, hidup Mark jadi tidak tenang. Banyak yang menyukainya karena mereka hanya menilai dari fisik Mark, bukan dari hati yang tulus apa adanya. Hingga sampai di titik Mark putus asa dan berharap wajahnya berubah jelek, setidaknya walau dalam satu hari, agar Mark bisa bertemu dengan cinta sejatinya.

Ini kisah yang menceritakan seorang pangeran buruk rupa dan laki-laki berwajah tampan yang banyak diincar dengan keputusasaan mereka mengenai wajah masing-masing. Donghyuck ingin berubah tampan, tapi Mark malah ingin berubah jelek.

Sampai suatu hari Du Kun mengikatkan mantra kutukan pada keduanya. --

©astetika_
don't plagiat
updet sseuka-sseuka! xixi :D
All Rights Reserved
Sign up to add Beauty and The Beast to your library and receive updates
or
#47beast
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Kehidupan Kedua Cello cover
FORBIDDEN BONDS cover
Mencintai Suami Bu Dosen (Taekook - GS) (On Going)  cover
Arlio Pradipta Alexander [REVISI] cover
SAHMURA [END]✔ cover
Stars Behind the Darkness 2 cover
Duke's Grip cover
Kisah Tak Sempurna [Slow Up] cover
MENJADI BABY SITTER  cover
MATHERA cover

Kehidupan Kedua Cello

40 parts Ongoing

Cello, seorang yatim piatu yang hidup susah, mengalami kecelakaan dan terbangun dalam dunia novel yang pernah ia baca. Ia menjadi anak bungsu keluarga berpengaruh, tetapi dibenci dan dikucilkan karena dianggap bukan darah daging mereka. Keluarga Fernando justru memanjakan anak lain yang mereka yakini sebagai darah daging mereka. Namun, kebenaran terungkap anak yang mereka banggakan ternyata hasil penukaran bayi oleh musuh mereka, sementara Cello adalah anak kandung yang sebenarnya. Penyesalan menghantui keluarga Fernando, tetapi kini Cello harus memilih menerima mereka kembali atau menjalani hidupnya sendiri.