Saat TUHAN mengetuk pintu, aku tak membukakanNYA, namun ketika IA pergi, aku mengejarnya.
Selalu mementingkan urusan Duniawi...lupa, besok aku akan mati.
Kumpulan cerpen yang pernah ku buat semasa sekolah...
Yang sempat melintas mengalir bagai air, walau terkadang tersumbat...
Karena semua berawal dari cerpen ini...
Note :
Jangan pernah menyakiti seorang penulis, atau kau akan abadi dalam karya-karyanya, sekalipun kau sudah tiada...