Terkadang, dalam sebuah hubungan persahabatan, seseorang selalu ingin menjaganya agar tetap baik dan bertahan lama. Namun, takdir Tuhan telah menentukan segala yang ada dalam perjalanan setiap insan manusia. Tak melulu apa yang kita inginkan mampu kita dapatkan. Tak selalu apa yang kita anggap baik, baik juga di mata Tuhan. Tak selalu apa yang kita anggap buruk, buruk juga di mata Tuhan.
Alecia, Nicko, dan Rangga telah membuktikan bagaimana takdir Tuhan bekerja. Segala hal yang tidak pernah terpikirkan oleh mereka, kini menjadi nyata. Segala harapan dan cerita yang telah mereka bangun, berakhir begitu saja hanya karna kesalahan satu orang. Tak menutup kemungkinan jika apa yang mereka alami, juga dapat kita alami. Hal ini adalah sesuatu hal yang normal dan sering sekali dialami dalam hubungan persahabatan. Kehancuran adalaha jawaban dari hubungan Alecia, Nicko, dan Rangga. Terlalu banyak faktor yang menjadi dasar hancurnya hubungan mereka.
Semua berawal dari surat cinta yang di anggap menjijikan oleh Luca, surat itu dari Kalias anak pendiam dengan kaca mata bulatnya.
surat berujung rasa menyedihkan menenggelamkan Kalias, membuatnya sadar jika segala sesuatu dilandasi dan digantungkan pada fisik.
ia akui ia tak semanis temannya, Nolan. Tapi ia masih berharap jika Luca menerimanya bukan karena ingin mendekati Nolan, tapi nyatanya semua membuatnya sadar.
Jika Kalias kalah, dan ia terperosok masuk dalam hubungan rumit. Hubungan di mana perasaannya digantungkan, Luca yang menyukai Nolah yang seorang primadona, dan Luca yang kekasih seorang Kalias seorang submisif biasa.
"Aku akan mengencani bahkan menikahi temanmu, jika kamu bersama orang lain, agar di setiap pertemuan kalian, aku bisa terlibat dan masih bisa melihatmu."