Kadang sebagian orang akan tergiur dengan harga yang relatif murah tanpa memikirkan dampak negatifnya. begitu juga yang di alami oleh seorang gadis bernama Alexsa. gadis perantau asal kota Jember ini harus indekos di sebuah rumah kecil berlantai empat. setiap malam datang keanehan terus bermunculan. Hingga dia sadar betapa mengerikannya rumah kos yang ia sewa.
3 parts