Fans Tapi Menikah [COMPLETE]
  • Reads 42,790
  • Votes 2,384
  • Parts 46
  • Reads 42,790
  • Votes 2,384
  • Parts 46
Complete, First published Feb 09, 2021
[FOLLOW SEBELUM MEMBACA DAN JANGAN LUPA VOTE]

Berawal dari menyelamatkan seorang wanita yang bernama kayyasa Kalifah luluah pada saat kecelakaan mobil beruntun di suatu tol. Seorang laki laki yang bernama Muhammad Afif Alfathan harus di jodohkan dengan wanita yang tidak ia kenal. 

Ia memang tidak mengenalnya, tapi sang mama mengenalnya, mau bagaimana pun Apip tak bisa menolak. Tapi ternyata setalah kalimat akad di ucapkan, hidup apip dan asa sangat bahagia, walaupun banyak rintangan di dalam rumah tangga nya, tapi itulah bumbu bumbu cinta. 

Tapi bagaimana mungkin, bahwasanya wanita yang ia nikahi ini adalah fans nya sendiri yang sudah lama menjadi subscribe youtube nya. Sungguh dunia begitu sempit😔

Bagaimana kelanjutannya? Baca FTM sampai end ya! Happy Reading ❤️

#1 happy story [15/5/21]
#1 youtubers [25/6/21]
#1 youtubers [13/9/22]

Start: 9 February 2021
End : 5 april 2021
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add Fans Tapi Menikah [COMPLETE] to your library and receive updates
or
#4happystory
Content Guidelines
You may also like
I Became The Devil's Wife   by nursida122004
78 parts Complete
"Aku benar-benar akan membunuhmu jika kau berani mengajukan perceraian lagi. Kita akan mati bersama dan akan kekal di neraka bersama," bisik Lucifer sembari menyeringai. * * * Charlotte menggunakan kekuatan sucinya untuk kembali ke masa lalu. Di masa lalu Charlotte dikhianati oleh adik perempuannya sendiri, ia bahkan dihukum mati oleh Xavier yang merupakan suaminya sendiri. Charlotte tidak akan menyia-nyiakan kehidupannya yang kedua ini, ia tidak akan mencintai suaminya dengan tulus. Kali ini ia akan menjadikan seorang iblis Lucifer sebagai alatnya untuk balas dendam. Lucifer merupakan iblis neraka yang menyamar menjadi seorang Grand Duke, tetapi identitasnya ternyata diketahui oleh Charlotte. Demi bisa balas dendam, Charlotte mulai menjalin kontrak dengan Lucifer. Iblis itu siap mengabulkan semua permintaan Charlotte, tetapi ada satu syaratnya yaitu Charlotte harus merelakan tubuhnya untuk dinikmati oleh Lucifer. * * * NOTE author: Aku sarankan tetap baca cerita ini selagi on going karena kalau cerita ini sudah versi lengkap, besar kemungkinan bakal aku hapus sebagian partnya dari wattpad kemudian hanya tersedia dalam bentuk pdf lengkap yang harus dibeli melalui WhatsApp. * * * (BUKAN NOVEL TERJEMAHAN!) Rank🎖️ #1🥇 Fantasy dari 64,8 Rb cerita (25 Agustus 2024) #1🥇 Kingdom dari 8,3 Rb cerita (25 Agustus 2024) #1 🥇 Lucifer dari 617 cerita (25 Agustus 2024) #1 🥇 Obsesi dari 7,53 Rb cerita (28 Agustus 2024) #1🥇 Devil dari 3,72 Rb cerita (28 Agustus 2024) #1🥇Dark Romance dari 4,74 Rb cerita (28
Assalamu'alaikum My Wife [END] by Animulyani21
33 parts Complete
𝐒𝐄𝐋𝐄𝐒𝐀𝐈 [𝐏𝐀𝐑𝐓 𝐋𝐄𝐍𝐆𝐊𝐀𝐏] [𝗦𝗽𝗶𝗿𝗶𝘁𝘂𝗮𝗹-𝗥𝗼𝗺𝗮𝗻𝗰𝗲] 𝗙𝗼𝗹𝗹𝗼𝘄 𝗮𝗸𝘂𝗻 𝘄𝗮𝘁𝘁𝗽𝗮𝗱𝗸𝘂:) ⚠️𝗗𝗜𝗟𝗔𝗥𝗔𝗡𝗚 𝗣𝗟𝗔𝗚𝗜𝗔𝗧⚠️ •••• Aresha Calista Eliana, gadis berjilbab panjang yang menjaga auratnya sampai dia dewasa, mengalami nasib buruk, dimana kehormatannya direnggut. Tidak ada yang bisa Aresha lakukan, selain menangisi kemalangan yang dia alami. Aresha melahirkan, dan membesarkan anak yang dia kandung seorang diri. Hingga empat tahun kemudian, Aresha dipertemukan dengan seorang lelaki yang mau menerima dirinya apa adanya. Dia adalah, Arkanza Brian Carlos, CEO di perusahaan Carlos grup's. Akankah hidup Aresha bisa bahagia bersama dengan Arkanza? Ataukah ada badai ujian didalam hubungan mereka? "Saya bukan perempuan sempurna untuk Pak Arka, saya perempuan tidak suci, saya kotor, saya hin-" "Cukup Resha!" "Saya perempuan tidak baik untuk Bapak! Saya mempunyai anak diluar nikah Pak Arka!" seru Aresha tanpa menyadari beberapa orang mendengarkan ucapannya. "Dengarkan saya baik-baik Aresha, saya tidak melihat kamu seperti itu, saya memilihmu, karena kamu apa adanya, bukan ada apanya," ujarnya disetiap penekanan kata yang Arkanza keluarkan. •••• #penasaran? Langsung cek ya:) Start : 12 Mei 2021 End : 31 Juli 2021 𝗖𝗘𝗥𝗜𝗧𝗔 𝗠𝗨𝗥𝗡𝗜 𝗔𝗦𝗟𝗜 𝗗𝗔𝗥𝗜 𝗣𝗘𝗠𝗜𝗞𝗜𝗥𝗔𝗡 𝗦𝗘𝗡𝗗𝗜𝗥𝗜. © Images from pinterest
You may also like
Slide 1 of 10
Hyper cover
Tentara Kebanggaanku cover
Partikel Badai Mars (Tamat) cover
DOSENKU SUAMI Qu (END) cover
I Became The Devil's Wife   cover
Hantu Tampan Nakal cover
Hanum & Hamzah | END cover
            prihal cinta  cover
Assalamu'alaikum My Wife [END] cover
My Captain! [End] cover

Hyper

15 parts Ongoing

Edgar merasa beruntung memiliki Flora sebagai kekasihnya. Tak peduli jika Flora adalah gadis nerd disekolahnya. Hanya orang bodoh yang tak menyadari betapa sempurnanya seorang Flora Ayumi Maharani.