aku tak tau siapa kamu dan dimana tempatmu. yang aku tau kamu ada dibuku takdir ku. selama kamu belum nyata kupinta dalam doa, semoga aku dan kamu jadi kita
Berisi potongan cerita klasik
Tentang kamu dan dia
Tentang menghargai dan dihargai
Tentang mengerti dan dimengerti
Tentang mempercayai dan dipercayai
Kisah kita, tidak selalu memiliki proses yang berjalan lancar
Tidak melulu menemukan akhir seperti yang selalu mereka elu-elukan
Ini, kisah kita
Kita yang menjalani
Kita yang menentukan