Jendela yang Tertutup
  • Reads 3,253
  • Votes 626
  • Parts 29
  • Reads 3,253
  • Votes 626
  • Parts 29
Ongoing, First published Feb 22, 2021
-Cerita ini gue persembahkan buat seseorang yang bikin gue hampir gagal jadi fans

"KAMU UDAH MAMA SEKOLAHIN MAHAL-MAHAL KENAPA NILAI KAMU MAKIN TURUN?!" 

"JAUHIN COWOK ITU, MAMA NGGAK SUKA KAMU PACARAN?!"

"MAU JADI APA KAMU?! MAU JADI KAYAK PAPA KAMU YANG PENGANGGURAN ITU?!" 

"JANGAN BUAT MAMA NYESEL SEKOLAHIN KAMU!" 

"JANGAN PERNAH NANGIS, BODOH!"

     🌟Matahari tidak selalu menyinarimu dan awan tak selalu menutupimu dari panas. Hidup tak pernah mudah semua liku akan bercampur dalam kesaksian.

     Ini kisah tentang Sahara, remaja dengan sifat jutek yang dilatarbelakangi dari keluarga. Keluarga yang bukan ia impikan atau bahkan kehadirannya memang hanya dibutuhkan tanpa dihargai. Gadis yang selalu menutup kesedihannya dari balik jendela. Dipaksa untuk jadi yang terbaik, dan semua kelakuannya selalu di kengkang?

     Kisahnya tidak sendiri karena seseorang dari masa lalu hadir kembali yang dipertemukan di tanah SMA untuk membuka jendelanya agar dia tahu tentang dunia luar untuk membuang segala trauma. Atlan cowok kece dan humoris dia adalah mantan Sahara yang berjarak satu tahun lebih tua dari Sahara.

Bisakah Atlan membuang segala trauma dan menyelesaikan semua masalah Sahara?

Mampukah Sahara bertahan dalam keluarganya yang tak pernah bersatu?

✔ASLI KARYA SAYA
❎PLAGIAT DILARANG MENDEKAT 
©novafs2021
⚬DILINDUNGI OLEH UNDANG UNDANG NO 28 TAHUN 2014 

START : 26 FEBRUARI 2021
FINISH : On Going
DESAIN COVER BY: @coverrrr2
All Rights Reserved
Sign up to add Jendela yang Tertutup to your library and receive updates
or
#184alone
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
My Maid 21+ cover
Hypomone {ὑπομονή} || cover
AV cover
Kaesar cover
Memilih Untuk Pergi  cover
ALFA (SEGERA TERBIT) cover
Transmigrasi Istri Tuan Muda Jay (END) cover
I'm Alexa cover
FIX YOU cover
My Dangerous Junior cover

My Maid 21+

46 parts Ongoing

21+ Demi membayar biaya perawatan kekasihnya yang sedang Koma akibat kecelakaan, Bianca terjebak menjadi Maid di Rumah mewah milik keluarga Richard Allexander. Tanpa bianca sadari hidupnya sudah sepenuhnya milik Richard tanpa bisa pergi darinya "Saya bukan jalang!" "Kupastikan kau akan menjadi jalangku!!Bukankah kau butuh uang untuk pengobatan kekasihmu hah?"