OUR PRECIOUS AFTERNOON
  • Reads 1,113
  • Votes 149
  • Parts 26
  • Reads 1,113
  • Votes 149
  • Parts 26
Complete, First published Feb 26, 2021
Di sebuah aula hotel mewah, Joanna tersenyum sebelum bicara "Untuk sahabatku tersayang." ucap Joanna sambil menatap Nicholas. "Akhirnya kamu dewasa juga." Joanna terkikik diikuti Nicholas "Akhirnya aku bisa melepaskanmu ke tangan orang lain setelah tujuh belas tahun harus menjagamu. Tugasku sudah selesai." Dia tersenyum lagi. 

"Nicho, i hope nothing but your happiness through this marriage." Ucapan Joanna terdengar sangat tulus.

Nicholas mengangguk sambil menggengam erat tangan wanita yang menjadi istrinya.

Joanna menghela napas lalu menatap kepada Nicholas "I will never forget our precious afternoon, Nicho."

*****************************************************************************
Kedua anak manusia ini bertemu dalam usia sangat muda saat matahari sore hari musim panas menggantung di langit Seoul. Tidak ada kemiripan sifat di antara kedua anak ini karena Nicholas adalah si penakut sementara Joanna adalah si pemberani. Tapi perbedaan itu membuat mereka semakin lengket sampai mengikrarkan diri sebagai sahabat serta pelindung satu sama lain.

Bagi mereka, sore hari adalah hal terbaik dalam hidup karena waktu itu adalah pertama kali mereka bertemu. Dan, masih banyak cerita sore hari lainnya di antara dua sahabat ini. Namun, ketika kedewasaaan menghampiri, mereka diwajibkan mengambil keputusan yang mungkin membuat hidup mereka tidak sama lagi sebagai sahabat serta pelindung satu sama lain


No 1: Jang Dong Yoon tgl 20 Januari 2024
All Rights Reserved
Sign up to add OUR PRECIOUS AFTERNOON to your library and receive updates
or
#1jangdongyoon
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Al Kahfi  Land 1 - Menyusuri Waktu cover
Arundaya Kaia cover
His Bucket List cover
Urita : Isa & Samudra Bijaksana cover
The Boss is My Roommate [21+] cover
Seribu Harapan Hana [END] cover
Unlimited Love  cover
Pramuka ✔ cover
FORBIDDEN DESIRE (21+) cover
Teater in Love cover

Al Kahfi Land 1 - Menyusuri Waktu

34 parts Complete

Uge, mahasiswa I TB, mengenal Widi, arsitek di Al Kahfi Land, melalui Chatting Lintas Waktu. Awalnya mereka tidak percaya berada di waktu berbeda, karena penasaran Uge mendatangi kantor Widi. Ternyata di sana tidak ada satu pun bangunan, Uge hanya berjumpa kawasan luas hutan pinus dan danau. Tentu saja, karena ia baru ingin membuat rancangan sketsa kantor itu setelah tiba di sana. Berbagai bukti muncul, akhirnya mereka yakin berada di tahun berbeda. Uge di tahun 1999 dan Widi di tahun 2004. Uge dan Widi saling menyukai, sayangnya hubungan mereka sulit berlanjut di dunia nyata karena perbedaan waktu, ditambah pula pada zaman masing-masing, ada orang lain yang menyukai mereka dan hadir secara nyata. Simak novel romantis bernafas religi ini, yang akan membawa pembaca menuju suasana rentang waktu masa lalu.