Story cover for I'm The Villainess Elizabeth [TERBIT✓] by konno_illah
I'm The Villainess Elizabeth [TERBIT✓]
  • WpView
    Reads 2,628,891
  • WpVote
    Votes 321,124
  • WpPart
    Parts 47
  • WpView
    Reads 2,628,891
  • WpVote
    Votes 321,124
  • WpPart
    Parts 47
Complete, First published Feb 27, 2021
[SUDAH TERBIT]

Sejarah mencatat Elizabeth Bathory adalah penjahat, dan sikopat wanita terkejam di dunia pada jamannya.

Siapa yang tau bahwa Elizabeth Bathory hanya seorang anak lugu yang mengharap kasih sayang sang ayah dan hanya ingin di akui. Tapi keadaan memaksa gadis itu menjadi penjahat kejam dalam kekaisaran.

...

Elisa, seorang gadis yang berasal dari dimensi lain. Ia terserap masuk kedalam dunia novel, dan menjadi karakter villain. Tepatnya menjadi Elizabeth Bathory. Elizabeth harus hidup menjadi seorang putri yang tidak di hargai ayahnya, dan selalu di bandingkan dengan adiknya.

Pernikahan yang dilakukan demi keuntungan politik. Elizabeth di paksa menikah dengan seorang tiran yang terkenal kejam dalam kekaisaran.

Tidak ada jalan untuk kembali ke dunia asalnya. Dan misi Elisa adalah untuk bertahan hidup sebagai Elizabeth Bathory, dan mengubah alur.

[𝘂𝗽𝗱𝗮𝘁𝗲 𝘀𝗲𝘁𝗶𝗮𝗽 𝗵𝗮𝗿𝗶 𝗷𝗶𝗸𝗮 𝘁𝗶𝗱𝗮𝗸 𝗮𝗱𝗮 𝗵𝗮𝗹𝗮𝗻𝗴𝗮𝗻]
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add I'm The Villainess Elizabeth [TERBIT✓] to your library and receive updates
or
#475drama
Content Guidelines
You may also like
Life: Of The Fantasy World by A_Ophelia
4 parts Complete Mature
Di balik tirai kehidupan yang biasa, Lia melayang tanpa arah, membiarkan dunia berputar seperti bayangan yang tak pernah tertangkap. Orang-orang di sekitarnya bergumam tentang ramalan, tarot, dan zodiak. Bisikan mistis yang ia abaikan sebagai ilusi belaka. Ia bukan pemuja logika digital, juga bukan penyembah takdir. Prinsipnya sederhana, biarkan arus membawanya. Tanpa drama, tanpa pertanyaan. Namun, takdir punya cara tersendiri untuk mempermainkan. Jiwa dari abad ke-21 itu terbangun dalam tubuh seorang putri di kerajaan yang hilang dari peta dunia. Istana yang bergaung dengan sihir kuno, dewa-dewi yang tertidur di balik kabut waktu, ramalan yang mengintai seperti mata gelap. Bukan khayalan semata. Ini dunia fantasi yang lahir dari karangan temannya sendiri. Dan lebih ironis lagi, Lia bukanlah pahlawan yang dipuja, melainkan karakter yang dibenci, yang terkesan sebagai noda menyebalkan dalam kisah itu. Warisan lama menunggu untuk terungkap. Kartu takdir yang bergumam rahasia, ramalan kuno yang membelokkan jalan, dan dewa-dewi yang mengamati dari celah-celah realitas. Dengan logika zaman digital dan gaya hidup modern, Lia harus beradaptasi di dunia di mana logika hanyalah tipuan, dan takdir bisa berubah lewat percikan sihir yang tak terduga. Di sini, ramalan membawanya ke arah yang tak pasti. Siapa Lia sesungguhnya? Putri yang diramalkan sejak zaman purba? Pengelana waktu yang tersesat di labirin takdir? Atau hanya gadis biasa yang jiwanya tertukar oleh kekuatan misterius? Di dunia ini, takdir tetap menjadi teka-teki yang gelap, dan Lia adalah badai kecil yang bergolak di tengahnya. Intinya, bagi Lia, ia harus bertahan hidup, mengulik dunia ini untuk mengungkap misteri yang membawanya. Bahkan jika badai besar siap menelan segalanya. Start: 29 Mei 25 Revisi : 5 Juli 25 Finish:
Bocil Tiga Tahun ini adalah Penjahat by Chillabell
200 parts Complete
'Tidak masuk akal merasuki karakter dalam novel yang harusnya telah di rasuki' Aku merasuki salah satu Karakter Penting yaitu tokoh penjahat yang menyiksa Protagonis Wanita di Novel yang berjudul [I Possessed The Villain's Granddaughter]! Apa kau bilang? tokoh penjahat yang bakal menderita sekali setelah melakukan segala tindak kejahatan terhadap protagonis?! Sebelum aku menyadarinya, hidupku digariskan sebagai tragedi! aku tidak bisa hidup seperti ini! 'Tolong selamatkan aku!' Namun, bahkan sebelum Protagonis Wanita muncul, sudah ada bermacam-macam kejadian di hadapanku. "Kamu si darah-kotor, kan? mereka bilang kamu bertingkah imut demi mendapatkan makanan. layaknya pengemis" "..." 'habislah kalian semua' Elliotte, bocil berumur tiga tahun yang memegang tokoh penjahat dari novel tragedi dengan tingkat kesulitan tertinggi. Aku menjalani hidupku dengan sungguh-sungguh, memanfaatkan plot asli untuk keuntunganku sambil mencari cara untuk bertahan hitup. Tetapi- 'Huuh?' Mengapa Kakek-ku, Duke yang jahat, bersikap begitu padaku? dan, kenapa Ayah-ku yang selalu bepergian karena membenci Kakek, tiba-tiba muncul? dan, kenapa kakak laki-lakiku bertingkah sangat menyebalkan? terlebih lagi. 'Apa ini-' [Elliote sangat imut, kamu boleh menghancurkan bumi TT TT TT] [Ahhh maaf aku berpura-pura tidak peduli padamu sebelumnya dan mengumpati mu TT TT ternyata ada kondisi seperti ini] [Tragedi, diakui TT TT Bukankah situasi keluarga ini setingkat kiamat?] ㄴyeah, sangat. ke ke [jadi, info berharganya terkubur disini...kue-kue itu beracun, kan?] Aku menatap jendela hologram yang melayang didepanku. 'Ini terlihat seperti bagian komentar Coconut Page' bagaimana mungkin malah jadi seperti ini!?
You may also like
Slide 1 of 9
HEART OF FIRE [End] cover
SALARYN KINGDOM : Bridge Of Destiny [END] cover
I'm the Antagonist's cover
Second Life of Catherine Beatrice Ruzian (End) cover
I'm the male lead's wife? cover
Life: Of The Fantasy World cover
Bocil Tiga Tahun ini adalah Penjahat cover
ASRAR [TERBIT] cover
The Villainess Wants To Get Married [21+] cover

HEART OF FIRE [End]

52 parts Ongoing

••Alethea Andhira Gadis cantik yang memiliki kehidupan sederhana. Sosoknya yang cantik tidak membuatnya memiliki banyak teman karena status sosialnya yang rendah. Siapa tahu? Alethea adalah putri dari pengusaha sukses yang nama marganya sendiri tidak di sematkan dalam nama belakangnya. Karena suatu kesalahan yang tidak pernah Alethea lakukan, gadis cantik itu mati di tangan orang yang paling ia sayang, sosok figur Papah yang selalu Alethea inginkan kasih sayangnya. Ketika Alethea membuka matanya lagi, Alethea berada di dunia asing. Namun tak lama Alethea tahu bahwa dunia yang saat ini ia tinggali adalah sebuah Novel. Alethea bertransmigrasi ke dalam tubuh Alethea Valendrina Rhodes, sosok antagonist kedua yang memiliki kehidupan sempurna yang Alethea inginkan. Tetapi rasa bahagia Alethea hanya sesaat ketika ia mulai terlibat dengan para tokoh utama cerita itu. Bagaimana kehidupan Alethea disana? mampukah Alethea merubah takdirnya yang berakhir tragis dalam cerita, lalu mengubahnya mendapatkan Happy ending? ••• Follow to my account :)) [Semua photo dalam cerita by: Pinterest]