"Val, nanti sore gue mau ke gereja," ucap Kia.
"Iya, nanti dianterin, habis gue sholat ashar ya," balas Reval.
Ini kisah Revaldo Damares dan Kiara Shayna mereka rela putus walaupun sudah berpacaran 4tahun karena perbedaan keyakinan diantara mereka, bagaimana kita dipaksa putus oleh keadaan padahal masih saling mencintai? Namun, tidak ada permusuhan pada umumnya yang terjadi dengan mereka, Reval seorang mantan yang maish layaknya pacar. Ya, posesif sekali.
Hal yang amat sakit Kia rasakan saat hubungan mereka yang baik-baik saja terhalang perbedaan seperti ini, sama halnya seperti Reval yang masih belum terlihat ikhlas tapi Reval mau tak mau harus ikhlas melepaskan Kia, namun dibalik rasa sakit itu mereka lebih memilih berhenti sekarang dari pada mereka yang nantinya akan jatuh lebih sakit.
Arura Qirani terlambat untuk tahu, bahwa selama ini semua usahanya untuk mendapatkan hati sang suami Reygan telah sia-sia sejak awal. Mungkin saja kalau saat itu ia tidak memaksakan dirinya untuk memiliki Reygan, Arura tidak akan kehilangan hal yang paling berharga di hidupnya.
Lalu, di suatu pagi, Arura terbangun di umur 17 tahun. Jauh sebelum kejadian menyakitkan tersebut terjadi.
"Mas Rey, aku baru aja keguguran."
Highnest rank:
#1 in teenlit (12/5/22)
#2 in antagonis (7/5/22)
#1 in cold (11/6/22)
#1 in brokenheart (13/5/22)