Story cover for AISHA by DindaDinda331
AISHA
  • WpView
    Reads 133
  • WpVote
    Votes 56
  • WpPart
    Parts 35
  • WpView
    Reads 133
  • WpVote
    Votes 56
  • WpPart
    Parts 35
Ongoing, First published Mar 27, 2021
"HEH SIALAN, BUKAN NYA BANTUIN GUE" teriak Aisha saat tubuhnya terjatuh ke tanah, kepada pengendara motor yang memasuki area sekolah.

Aisha Aqilla Adelina
Seorang siswa ceria yang selalu menunjukkan senyuman manis di pipi nya. Padahal banyak sekali masalah yang dia alami, dari mulai keluarga, pertemanan, sampai percintaan.

Nabil Sakha Fabian
Seorang siswa yang dikenal semua orang yang berada di sekolah karena ketampanannya, kecerdasan, dan kekayaannya.
Tapi siapa sangka, Nabil mempunyai sisi kelam di hidup nya.

Disini, Nabil dan Aisha dipertemukan.
All Rights Reserved
Sign up to add AISHA to your library and receive updates
or
#113aisha
Content Guidelines
You may also like
ASMARA AQEELA  by SenjaDewinst
25 parts Ongoing
Aqeela tiba-tiba bertransmigrasi ke dunia novel yang ia baca dan memasuki tubuh penjahat nomor satu dalam novel tersebut, yang mana orang tersebut memiliki nama yang sama dengan dirinya. aqeela yang di dunia novel memilik nasib yang begitu tragis, memiliki kekasih yang begitu tampan mempesona bernama Fattah Fernandez yang tidak lain adalah protagonis pria di novel tersebut. aqeela di novel itu begitu mencintai Fattah hingga terobsesi dengan pria tersebut dan melakukan berbagai cara apapun agar tidak ada wanita manapun yang berani mendekati Fattah. hal itu membuat Fattah jengah dan marah. hingga pada suatu hari seorang murid baru berwajah cantik dan menawan juga baik hati memasuki asrama mereka, yang mana hal itu menarik begitu banyak perhatian murid-murid pria di asrama tersebut termasuk Fattah sendiri. hal itu di sadari oleh aqeela dan membuat gadis tersebut marah dan membenci Zara gadis yang tidak lain adalah protagonis wanita di dalam novel. aqeela melakukan berbagai hal buruk kepada Zara dan menyakitinya dari fisik hingga mentalnya. Fattah mengetahui hal tersebut, tetapi ia tidak bisa berbuat apa-apa terhadap aqeela karna ayahnya Jordan Fernandez telah memerintahkan padanya untuk selalu menjaga dan menuruti apapun semua permintaan gadis tersebut. jika tidak ibunya yang di tahan ayahnya di rumah sakit jiwa akan jadi korbannya. namun sangat berbeda dengan Arya Mohan, pemeran antagonis dalam novel tersebut, yang merupakan salah satu pria yang mencintai Zara pemeran protagonis. ia mulai membalas segala perbuatan aqeela dengan cara memperkosa gadis tersebut lalu menggantungnya di kamar gadis itu, seolah-olah ia melakukan tindakan bunuh diri. aqeela di dunia nyata frustasi dan mencoba berbagai cara agar bisa merubah nasib aqeela di dunia novel tersebut. lalu bagaimanakah nasib aqeela selanjutnya?
You may also like
Slide 1 of 8
Say Goodbye [ON GOING] cover
Jap & Jul [END]√ cover
Topeng di balik Senyuman cover
DANANJANA [END] cover
[Complete] Senja di balik Hujan cover
ASMARA AQEELA  cover
Jodohku Badboy Sekolah cover
Mencari Cinta Sejati (END) cover

Say Goodbye [ON GOING]

14 parts Complete

Kisah seorang Al Fatah Bagaskara dan Anatasya Wijaya. Dua orang yang tidak bisa dipisahkan,mereka seperti sudah ditakdirkan semenjak masih dalam kandungan!" Memiliki ikatan batin yang sangat kuat. Tapi gara gara satu kejadian membuat Al Fatah sangat membenci Anatasya. Kamu bukan Asaa nya Ataa lagi!" Asaa yang Ataa sayang sudah mati dengan adanya kejadian ini." Ucap Al penuh benci menatap Tasya. Tasya menatap Al Fatah dengan pandangan kosong nya." Ata Asa ga sengaja maafin Asa!" Ucap nya penuh sesal. Sedangkan Al hanya memandang dingin wajah Tasya!" Ata dan Asa sudah tidak ada lagi dan sekarang cuman ada Al Fatah dan Anatasya." Ucapnya dengan aura kebencian. Sedikit info tentang Al Fatah!" Sang most wanted sekolah darma bangsa dan juga pemimpin geng besar di sekolah nya yang di beri nama foix. Anggotanya sudah mencapai angka ratusan. Sifatnya yang dingin, cuek, kasar dan juga tegas membuat dia sangat disegani oleh banyak orang bahkan guru guru kadang merasa segan dengan cowok itu. Apakah Anatasya bisa mencairkan dinding es yang di bangun oleh seorang Al Fatah Bagaskara? Dan..... Apakah Anatasya bisa menghilangkan kebencian yang Al tanam untuk nya gara gara satu kejadian itu yang sangat fatal menurut Al Fatah?