Armor: Bubat [Completed]
  • Reads 71,063
  • Votes 10,537
  • Parts 28
  • Reads 71,063
  • Votes 10,537
  • Parts 28
Complete, First published Mar 29, 2021
Dyah Aura Ramawirajaya hanya seorang karateka patah semangat yang gagal masuk timnas karena cidera pada kakinya. Semua usahanya, semua latihan-latihan kerasnya berakhir sia-sia. 

Aura menghabiskan waktunya untuk mempelajari macam-macam  beladiri. Bosan dengan beladiri yang satu, maka cari beladiri yang lain. Membiarkan sekolahnya yang tinggal satu tahun lagi terbengkalai. 

Aura sibuk meratapi nasibnya, sibuk mengutuk dirinya, dan terus tidak terima akan hidupnya bahkan meminta dipindahkan ke masa lalu saja agar dia tidak mengenal yang namanya karate dan segala tetek bengeknya. Lalu, Tuhan mengabulkan satu doanya. 

Aura terlempar ke masa lalu, lebih tepatnya ke era Majapahit. Bertemu Hayam Wuruk beserta Mahapatihnya, Gajah Mada. Mengenal apa itu Bhayangkara. Membuat jiwa petarungnya semakin berkobar. 

Aura jatuh cinta pada Hayam Wuruk. Namun, cinta mereka tidak akan pernah bersatu karena Aura menolak dijadikan madu. Dalam kemelut patah hati, Aura mencoba menyibukkan diri dengan terus berlatih pedang, berdiam diri di rumah Gajah Mada.

Dan saat itu akhirnya tiba, saat di mana calon istri yang juga permaisuri Hayam Wuruk, Dyah Pitaloka Citraresmi akan dipersunting. Dan seperti sejarah yang pernah dibacanya, tragedi itu sungguh terjadi.

Perang Bubat, dan Aura terlibat di dalamnya.

©MishlDZ
290321

Extraordinary cover by @KagayakiMiha
All Rights Reserved
Sign up to add Armor: Bubat [Completed] to your library and receive updates
or
#50masadepan
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
SOMEDAY cover
Time Travel (Batavia's Journey) (COMPLETED) cover
Duke Carlov cover
Anak Buangan Duke cover
Full Moon (TAMAT) cover
MEET YOU KING HAYAM WURUK ( TIME TRAVEL ) cover
Last Choice : the eternal love [END] cover
Game Over  cover
JASMINE: The Royal Bride cover
SERIBU MASA  [Finish] cover

SOMEDAY

10 parts Ongoing

Kebahagiaan itu bagaikan selembar kertas. Terlihat indah berhias ribuan warna, namun akan hancur jika sedikit saja terkena goresan yang tak tepat. Kebahagiaan itu akan hancur lebur, lalu berubah menjadi duka. Violetta pernah bahagia, seakan ia pernah menyentuh pintu surga karena Kai telah melambungkan asanya. Tapi, kenyataannya, menghancurkan kebahagiaan itu, lebih mudah daripada melukai tubuhmu sendiri.